Berita , Nasional

5 Tips Jitu Lolos CPNS 2023, Ketahui Syarat dan Alur Pendaftaran Lengkapnya

profile picture Tim Red 3
Tim Red 3
5 Tips Jitu Lolos CPNS 2023, Ketahui Syarat dan Alur Pendaftaran Lengkapnya
Terdapat sejumlah tips jitu lolos CPNS 2023. (Foto: BKN)

HARIANE - Sejumlah tips jitu lolos CPNS 2023 berikut patut dicoba agar sukses diterima menjadi ASN atau PPPK.

Seperti dirilis oleh Badan Kepegawaian Negara (BKN) bahwa rekrutmen Calon Aparatur Sipil Negara (CASN) 2023 dibuka mulai 20 September 2023.

Sehingga, para calon pelamar dapat mulai melakukan pendaftaran seleksi melalui laman resmi SSCASN.

Lantas, apa saja tips jitu agar lolos seleksi CPNS 2023?

Tips Jitu Lolos CPNS 2023

Berikut ini sejumlah tips lolos CPNS 2023 yang bisa dilaklukan agar diterima menjadi ASN atau PPPK.

1. Pilih instansi dan jabatan yang sesuai.

Dalam rekrutmen CASN 2023, terdapat sejumlah persyaratan khusus yang diberlakukan oleh masing-masing instans untuk formasi tertentu.

Pilihlah formasi jabatan dan instansi yang sesuai dengan kemampuan diri sendiri.

2. Perhatikan syarat-syarat yang dibutuhkan.

Sebagaimana dirilis melalui laman SSCASN, syarat umum untuk mengikuti seleksi CASN 2023 adalah sebagai berikut:

  • WNI.
  • Usia 18-35 tahun.
  • Tidak pernah dipidana penjara karena melakukan tindak pidana dengan pidana penjara dua tahun atau lebih. 
  • Tidak pernah diberhentikan secara tidak hormat atau berhenti dari PNS, TNI, dan kepolisian. 
  • Tidak berstatus sebagai CPNS, PNS, TNI, dan sejenisnya. 
  • Memiliki kualifikasi pendidikan yang sesuai dengan jabatan yang dibuka. 
  • Sehat jasmani dan rohani. 
  • Bukan anggota atau pengurus partai politik. 
  • Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah Indonesia atau di negara lain sesuai dengan ketentuan instansi.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Harga Emas Perhiasan Hari ini Rabu 2 April 2025, Cek Sebelum Beli

Harga Emas Perhiasan Hari ini Rabu 2 April 2025, Cek Sebelum Beli

Rabu, 02 April 2025
Bolehkah Puasa Syawal Tidak Berurutan atau Selang-Seling? Begini Hukumnya

Bolehkah Puasa Syawal Tidak Berurutan atau Selang-Seling? Begini Hukumnya

Rabu, 02 April 2025
Sempat Melejit, Harga Emas Antam Hari ini Rabu 2 April 2025 Turun

Sempat Melejit, Harga Emas Antam Hari ini Rabu 2 April 2025 Turun

Rabu, 02 April 2025
Jadwal One Way Hingga Ganjil Genap Balik Lebaran 2025 di Jakarta, Catat Tanggalnya

Jadwal One Way Hingga Ganjil Genap Balik Lebaran 2025 di Jakarta, Catat Tanggalnya

Rabu, 02 April 2025
Satlantas Polresta Yogyakarta Siapkan Rekayasa Lalu Lintas di Teteg Malioboro dan Sarkem saat ...

Satlantas Polresta Yogyakarta Siapkan Rekayasa Lalu Lintas di Teteg Malioboro dan Sarkem saat ...

Rabu, 02 April 2025
Adu Banteng di wilayah Sukoreno, Dua Orang Jadi Korban Meninggal Dunia

Adu Banteng di wilayah Sukoreno, Dua Orang Jadi Korban Meninggal Dunia

Rabu, 02 April 2025
Warga Surakarta Alami Kecelakaan Tunggal di Kulon Progo

Warga Surakarta Alami Kecelakaan Tunggal di Kulon Progo

Rabu, 02 April 2025
Pengendara Motor Tewas Setelah Tabrak Mobil di Gunungkidul, Korban Anggota Polisi

Pengendara Motor Tewas Setelah Tabrak Mobil di Gunungkidul, Korban Anggota Polisi

Selasa, 01 April 2025
Antisipasi Pencurian di Rumah Kosong yang Ditinggal Mudik, Ini yang Dilakukan Polisi

Antisipasi Pencurian di Rumah Kosong yang Ditinggal Mudik, Ini yang Dilakukan Polisi

Selasa, 01 April 2025
Libur Lebaran, Daftar Destinasi Wisata di Gunungkidul yang Diprediksi Padat Wisatawan

Libur Lebaran, Daftar Destinasi Wisata di Gunungkidul yang Diprediksi Padat Wisatawan

Selasa, 01 April 2025