Berita , Olahraga

Transfer Fabinho ke Al Ittihad Rampung, Inilah Kata-Kata Perpisahan untuk Liverpool

profile picture Edmundus Roke Wea
Edmundus Roke Wea
Fabinho ke Al Ittihad
Resmi Fabinho ke Al Ittihad dengan nilai transfer £40 juta. (Foto: Instagram/fabinho)

HARIANE-Transfer Fabinho ke Al Ittihad sudah rampung, bahkan gelandang Brasil tersebut sudah diperkenalkan secara resmi ke publik. 

Fabinho bergabung dengan Al Ittihad dengan nilai kontrak senilai £40 juta dan akan berlaku hingga 2026.

Setelah proses transfernya selesai dan memastikan diri berlabuh di klub Arab tersebut, Fabinho mengucapkan salam perpisahan untuk klub yang sudah membesarkan namanya, Liverpool.

Fabinho ke Al Ittihad Dalam Kontrak Waktu Hingga 2026

Transfer Fabinho ke Al Ittihad Rampung, Inilah Kata-Kata Perpisahan untuk Liverpool
Fabinho dikontrak Al Ittihad hingga 2026. (Foto:instagram/ittihadclub.sa)

Pemain Timnas Brasil, Fabinho secara resmi sudah diperkenalkan ke publik Al Ittihad setelah transfernya senilai £40 juta dari Liverpool dikonfirmasi pada hari Senin, 31 Juli 2023.

Dilansir dari laman Metro.co.uk, gelandang 29 tahun tersebut telah menandatangani kontrak hingga tahun 2026 dan akan bergabung dengan mantan pemain Chelsea, N'Golo Kante.

Fabinho sudah menghabiskan lima tahun di Liverpool dan tampil dalam 219 pertandingan di semua kompetisi untuk tim asuhan Jurgen Klopp itu. 

Sebelum Fabinho ke Al Ittihad  dan benar-benar meninggalkan Liverpool, ia mengucapkan salam perpisahan yang cukup menyentuh terhadap klub yang sudah membesarkan namanya tersebut.

Berikut kutipan salam perpisahan Fabinho dikutip dari akun Instagramnya.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Hadapi Musim Kemarau, BPBD Gunungkidul Siapkan Ribuan Tangki Air Bersih

Hadapi Musim Kemarau, BPBD Gunungkidul Siapkan Ribuan Tangki Air Bersih

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Jumat, 18 April 2025
Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Jumat, 18 April 2025
Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Jumat, 18 April 2025
Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Kamis, 17 April 2025
Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Kamis, 17 April 2025
Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Kamis, 17 April 2025
Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Kamis, 17 April 2025
Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Kamis, 17 April 2025