Berita , Jabodetabek

Truk Kontainer Timpa Mobil di Penjaringan Jakut Hingga Ringsek, Pengemudi Terjepit

profile picture Tim Red 3
Tim Red 3
Truk Kontainer Timpa Mobil di Penjaringan
Proses evakuasi korban insiden truk kontainer timpa mobil di Penjaringan. (Foto: Instagram/Pemadam Jakarta)

HARIANE - Kecelakaan lalu lintas hari ini, Kamis, 13 Juni 2024 melibatkan sebuah truk kontainer timpa mobil di Penjaringan, Jakarta Utara.

Akibat dari peristiwa tersebut, satu unit mobil Hyundai ringsek setelah tertimpa peti kemas yang terguling.

Sementara itu, pengemudi terjepit badan mobil warna putih yang ringsek.

Penyebab Truk Kontainer Terguling di Jalan Raya Kamal Muara

Berdasarkan keterangan resmi dari pihak Pemadam Jakarta, peristiwa tersebut berlokasi di Jalan Raya Kamal Muara, Kelurahan Kamal Muara, Kecamatan Penjaringan, Jakarta Utara.

"(Kamis, 13 Juni 2024)—Seorang pria (25 tahun) menjadi korban kecelakaan lalu lintas (lakalantas) yang terjadi di Jalan Raya Kamal Muara, Kelurahan Kamal Muara, Kecamatan Penjaringan, Jakarta Utara, pada siang ini," rilis Pemadam Jakarta.

Peristiwa tersebut bermula saat truk kontainer yang sedang berjalan tiba-tiba gagal menanjak.

Pada saat bersamaan, posisi mobil korban berada tepat di belakang truk kontainer tersebut.

Nahas, meski telah mencoba menghindar, mobil tersebut tertimpa peti kemas dari truk yang terguling.

"Mobil korban yang berada tepat di belakang truk kontainer tersebut sempat mencoba membanting kemudi, namun terlambat, sehingga insiden mobil tertimpa peti kemas tak bisa dihindari," lanjut keterangan tersebut. 

Dalam video yang dirilis, terlihat tangan korban berada di atas pintu mobil yang telah ringsek.

Meski terjepit badan mobil, korban masih sadar dan bisa menjawab pertanyaan dari warga.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Pelaksanaan Makan Bergizi Gratis Kulon Progo Dapatkan Evaluasi

Pelaksanaan Makan Bergizi Gratis Kulon Progo Dapatkan Evaluasi

Sabtu, 18 Januari 2025 21:15 WIB
Dapat 11 Ribu Dosis Vaksin PMK, Pemda DIY Percepat Vaksinasi

Dapat 11 Ribu Dosis Vaksin PMK, Pemda DIY Percepat Vaksinasi

Sabtu, 18 Januari 2025 21:07 WIB
Kecelakaan di Magelang Hari ini, Kepala Pemotor Hampir Terlindas Mobil

Kecelakaan di Magelang Hari ini, Kepala Pemotor Hampir Terlindas Mobil

Sabtu, 18 Januari 2025 21:05 WIB
Gaji Pamong Kalurahan di Gunungkidul Naik Rp 70 Ribu

Gaji Pamong Kalurahan di Gunungkidul Naik Rp 70 Ribu

Sabtu, 18 Januari 2025 17:45 WIB
Tabrakan Motor vs Sepeda Listrik di Demak Memakan Korban Jiwa, Begini Kronologinya

Tabrakan Motor vs Sepeda Listrik di Demak Memakan Korban Jiwa, Begini Kronologinya

Sabtu, 18 Januari 2025 16:16 WIB
Kabar Gembira! Jamaah Indonesia Tak Menempati Mina Jadid saat Puncak Haji

Kabar Gembira! Jamaah Indonesia Tak Menempati Mina Jadid saat Puncak Haji

Sabtu, 18 Januari 2025 15:20 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 18 Januari 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 18 Januari 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Sabtu, 18 Januari 2025 10:36 WIB
Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 18 Januari 2025 Turun, Berikut Rinciannya

Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 18 Januari 2025 Turun, Berikut Rinciannya

Sabtu, 18 Januari 2025 10:35 WIB
DLH Cabut Laporan, Pelaku Pencurian Kayu di Gunungkidul Dibebaskan

DLH Cabut Laporan, Pelaku Pencurian Kayu di Gunungkidul Dibebaskan

Sabtu, 18 Januari 2025 08:22 WIB
Garuda Pertiwi Melangkah Mantap Menuju Piala Asia Futsal Wanita 2025, Siap rebut Juara ...

Garuda Pertiwi Melangkah Mantap Menuju Piala Asia Futsal Wanita 2025, Siap rebut Juara ...

Jumat, 17 Januari 2025 21:54 WIB