Berita , D.I Yogyakarta

Update Baru Kasus Perampasan Sepeda Motor Kawasan UPN Yogyakarta, Polda Jogja Berikan Klarifikasi

profile picture Meilisa Jibrani
Meilisa Jibrani
perampasan sepeda motor kawasan UPN Yogyakarta
Ilustrasi kasus perampasan sepeda motor kawasan UPN Yogyakarta

HARIANE - Kasus perampasan sepeda motor kawasan UPN Yogyakarta yang terjadi pada Selasa, 2 Mei 2023 lalu membuat seorang wanita mengalami luka dibagian mata kiri atas. 

Kasus perampasan sepeda motor kawasan UPN Yogyakarta itu melibatkan dua orang pelaku yang mengaku sebagai petugas Samsat dan hendak mengambil motor korban dengan dalih masih ada masalah pengkreditan. 

Korban perampasan sepeda motor kawasan UPN Yogyakarta itu kemudian menerima penganiayaan berupa pukulan di wajah sebanyak dua kali sebelum akhirnya para pelaku melarikan diri usai korban tetap mengelak mempertahankan motornya. 

Kasus ini kemudian menjadi buah bibir masyarakat setelah dibagikan ke Facebook oleh username Afiq. Kawasan UPN Yogyakarta juga dinilai sering menjadi tempat diduga pelaku perampasan melakukan hal serupa. 

Klarifikasi Polda Terkait Kasus Perampasan Sepeda Motor Kawasan UPN Yogyakarta

Dilansir dari website resminya, Polda DI Yogyakarta mengklarifikasi bahwa kedua pelaku yang sempat tertangkap kamera itu sama sekali bukan petugas Samsat. 

Dirlantas Polda DIY, Kombes Alfian Nurrizal, membeberkan pada publik pada Kamis, 4 Mei 2023 bahwa masyarakat perlu tahu tidak ada petugas Samsat yang seperti itu. 

Menurutnya, petugas Samsat dimanapun dan dalam kondisi apapun tidak akan melakukan tindakan pengambilan kendaraan secara paksa. Apalagi, dalam kasus tersebut, kedua pelaku memberhentikan korban ditengah jalan dan melakukan penganiayaan fisik. 

Kombes Alfian juga menambahkan, kedua pelaku terbukti tidak mengenakan atribut yang menunjukkan seragam resmi instansi ketika percobaan perampasan dilakukan. 

Ia kemudian menghimbau kepada masyarakat untuk tidak mudah percaya  kepada oknum yang mengatasnamakan Samsat atau instansi manapun. 

Polda Jogja Menyediakan Hotline Aduan Cepat

Untuk menghindari kasus perampasan sepeda motor Kawasan UPN Yogyakarta atau hal serupa kembali terjadi, pihak kepolisian Polda Yogyakarta menghimbau seluruh masyarakat  jangan mudah percaya dan membuat laporan. 

Ads Banner

BERITA TERKINI

Duh, Posko Pengaduan THR di Gunungkidul Terima 4 Aduan

Duh, Posko Pengaduan THR di Gunungkidul Terima 4 Aduan

Senin, 07 April 2025
Libur Lebaran, Banyak Kunjungan ke Kawasan Pantai Kulon Progo, Tapi ...

Libur Lebaran, Banyak Kunjungan ke Kawasan Pantai Kulon Progo, Tapi ...

Minggu, 06 April 2025
Arus Balik Lebaran, Ribuan Penumpang Berangkat Dari Terminal Dhaksinarga Wonosari

Arus Balik Lebaran, Ribuan Penumpang Berangkat Dari Terminal Dhaksinarga Wonosari

Minggu, 06 April 2025
Arus Balik Memuncak, Penumpang di Bandara YIA Tembus 17 Ribu Orang!

Arus Balik Memuncak, Penumpang di Bandara YIA Tembus 17 Ribu Orang!

Minggu, 06 April 2025
Perpanjangan WFA Sampai 8 April, Menhub: Bisa Mengurai Kepadatan

Perpanjangan WFA Sampai 8 April, Menhub: Bisa Mengurai Kepadatan

Minggu, 06 April 2025
Rekor Penumpang di Stasiun Yogyakarta saat Arus Balik Lebaran, Ini Angkanya!

Rekor Penumpang di Stasiun Yogyakarta saat Arus Balik Lebaran, Ini Angkanya!

Minggu, 06 April 2025
Kecelakaan Tunggal di Jalan Parangtritis Bantul, Bocah 14 Tahun Tewas

Kecelakaan Tunggal di Jalan Parangtritis Bantul, Bocah 14 Tahun Tewas

Minggu, 06 April 2025
Cagak ANIEM Palbapang: Saksi Bisu Elektrifikasi di Bantul Era Kolonial

Cagak ANIEM Palbapang: Saksi Bisu Elektrifikasi di Bantul Era Kolonial

Minggu, 06 April 2025
7 Tempat Wedangan Favorit di Gunungkidul

7 Tempat Wedangan Favorit di Gunungkidul

Minggu, 06 April 2025
Status Siaga Darurat Bencana di Gunungkidul Kembali Diperpanjang, Ini Alasannya

Status Siaga Darurat Bencana di Gunungkidul Kembali Diperpanjang, Ini Alasannya

Minggu, 06 April 2025