Berita

Update Kasus Wamendagri dan Veronica Jennifer, Kini Ditantang Tes DNA

profile picture Meilisa Jibrani
Meilisa Jibrani
Kasus Wamendagri dan Veronica Jennifer
Surat pernyataan tes DNA terkait kasus Wamendagri dan Veronica Jennifer. (Foto: Twitter/@PartaiSocmed)

HARIANE - Kasus Wamendagri dan Veronica Jennifer terus bergulir setelah sebelumnya John Wempi Wetipo menggugat Veronica atas tuduhan pencatutan namanya sebagai ayah dari anak yang ia lahirkan. 

Dalam kasus Wamendagri dan Veronica Jennifer ini, John Wempi Wetipo juga menggugat RS Pondok Indah karena mengeluarkan akta kelahiran yang mencatut namanya. 

Terkait kasus ini, Veronica sendiri tetap bertahan dengan pernyataannya bahwa John merupakan ayah dari anak yang ia lahirkan. 

Proses Tes DNA Terkait Kasus Wamendagri dan Veronica Jennifer

Setelah proses mediasi dan penolakan panjang dari John Wempi Wetipo bahwa ia telah memiliki anak dengan Veronica Jennifer, kini muncul ketersediaan Veronica untuk melakukan tes DNA. 

Dilansir dari akun Twitter @PartaiSocmed, wanita tersebut bersedia melakukan tes DNA untuk membuktikan bahwa ayah biologis anaknya adalah Bapak Wamendagri. 

Ketersediaan itu ia tuangkan dalam bentuk surat pernyataan kesanggupan melakukan tes DNA yang ditandatangani pada 11 Mei 2023. 

Dalam surat tersebut, Veronica menyatakan bersedia menanggung risiko jika setelah hasil tes keluar, pernyataannya terbukti tidak benar. 

Wanita kelahiran 1996 itu juga bersedia menanggung seluruh sanksi jika terbukti ayah dari anaknya bukanlah John Wempi Wetipo. 

Atas ketersediaan Veronica untuk melakukan tes DNA, Bapak Wamendagri sendiri belum menyampaikan pernyataan resmi apakah akan menyetujui dilakukannya tes tersebut atau tidak. 

Beredar Foto John Wempi Wetipo Bersama Veronica

Sebagai bukti tambahan atas kisah asmara John Wempi Wetipo, akun @PartaiSocmed mengunggah foto-foto tatkala mereka masih bersama. 

Ads Banner

BERITA TERKINI

Usai Resmi Melapor, Keempat Korban Pelecehan Seksual di Gunungkidul Jalani Visum

Usai Resmi Melapor, Keempat Korban Pelecehan Seksual di Gunungkidul Jalani Visum

Sabtu, 27 Juli 2024 06:14 WIB
Respons Kemenkes Soal Masih Ada Orang Tua yang Enggan Anaknya Diimunisasi Polio pada ...

Respons Kemenkes Soal Masih Ada Orang Tua yang Enggan Anaknya Diimunisasi Polio pada ...

Jumat, 26 Juli 2024 23:29 WIB
Kotabaru Ceria Kembali Digelar, Dimeriahkan Berbagai Kegiatan Kesenian Hingga Bazar di Pedestrian Jalan ...

Kotabaru Ceria Kembali Digelar, Dimeriahkan Berbagai Kegiatan Kesenian Hingga Bazar di Pedestrian Jalan ...

Jumat, 26 Juli 2024 23:07 WIB
Jadwal KRL Bogor Manggarai 27-31 Juli 2024, Cek Jam Berangkat Hari Ini

Jadwal KRL Bogor Manggarai 27-31 Juli 2024, Cek Jam Berangkat Hari Ini

Jumat, 26 Juli 2024 22:31 WIB
Inspiratif! Anak Pengrajin Bambu asal Buleleng Bali Diterima Kuliah Gratis di UGM

Inspiratif! Anak Pengrajin Bambu asal Buleleng Bali Diterima Kuliah Gratis di UGM

Jumat, 26 Juli 2024 21:45 WIB
Peringatan Gelombang Tinggi di Perairan Tanjung Priok, Waspada Tanggal 26 - 28 Juli ...

Peringatan Gelombang Tinggi di Perairan Tanjung Priok, Waspada Tanggal 26 - 28 Juli ...

Jumat, 26 Juli 2024 21:45 WIB
PIN Polio Tahap 2 Berlangsung, Orang Tua Enggan Anaknya Diberi Imunisasi Tambahan, Kenapa?

PIN Polio Tahap 2 Berlangsung, Orang Tua Enggan Anaknya Diberi Imunisasi Tambahan, Kenapa?

Jumat, 26 Juli 2024 21:44 WIB
Hore! Disdukcapil Buka Layanan di BCE, Perekaman E-KTP Sambil Jalan-jalan

Hore! Disdukcapil Buka Layanan di BCE, Perekaman E-KTP Sambil Jalan-jalan

Jumat, 26 Juli 2024 19:08 WIB
Per Juni 2024, DP3AP2KB Kota Yogyakarta Mencatat Puluhan Kekerasan yang Terjadi Pada Anak

Per Juni 2024, DP3AP2KB Kota Yogyakarta Mencatat Puluhan Kekerasan yang Terjadi Pada Anak

Jumat, 26 Juli 2024 18:10 WIB
Kasus Tewasnya Mahasiswa Unisa, JPW Desak Polisi Tangkap Pelaku Pembawa Sajam

Kasus Tewasnya Mahasiswa Unisa, JPW Desak Polisi Tangkap Pelaku Pembawa Sajam

Jumat, 26 Juli 2024 14:09 WIB