Gaya Hidup , Pilihan Editor

Viral, Utada Hikaru Bawakan Lagu First Love di Coachella, Bawa Netizen Kembali Bernostalgia ke Tahun 90-an

profile picture Fadila Nur
Fadila Nur
Viral, Utada Hikaru Bawakan Lagu First Love di Coachella, Bawa Netizen Kembali Bernostalgia ke Tahun 90-an
Viral, Utada Hikaru Bawakan Lagu First Love di Coachella, Bawa Netizen Kembali Bernostalgia ke Tahun 90-an
HARIANE - Utada Hikaru bawakan lagu First Love di Coachella pada hari Kamis, 17 April 2022 sukses menuai pujian netizen.
Bagaimana tidak, banyak netizen yang berangan-angan agar Utada Hikaru bawakan lagu First Love di Coachella dan akhirnya angan-angan itu menjadi nyata.
Tak sedikit dari netizen yang kembali bernostalgia ke tahun 90-an karena Utada Hikaru bawakan lagu First Love di Coachella.
"Terharu juga pas Utada Hikaru nyanyi First Love," tulis akun Twitter @blueskypark07.
Baca Juga: Niki Zefanya Bawakan Lagu ‘Sempurna’ di Coachella 2022, Netizen: Makin Bangga!
"Utada Hikaru live di Coachella, ini lagu suka banget deh, jadi kangen masa lalu dulu, thanks for 88rising sudah mau undang dia," tulis akun Twitter @MUSIKMENFESS.
Selain terpukau karena Utada Hikaru bawakan lagu First Love di Coachella, banyak juga netizen yang merasa takjub dengan kecantikan Utada yang tak pernah pudar.
Utada Hikaru di Panggung Coachella
Penampilan Utada Hikaru di Panggung Coachella yang awet muda (Foto: Twitter/reeynld)
"Lagu ini udh ada sejak gw SD, tp kayaknya Utada Hikaru awet muda, gw yang menua," tulis akun Twitter @auliarossari.
Selain membahas lirik dan penampilan Utada Hikaru bawakan lagu First Love di Coachella yang awet muda, tak sedikit dari netizen yang terbawa nostalgia saat kembali mendengar lirik lagu First Love.
Dikutip dari kanal Youtube NatLyrics yang diunggah pada 26 Agustus 2021,
Inilah lirik dan terjemahan lagu First Love oleh Utada Hikaru yang bikin netizen bernostalgia
Saigo no kisu wa tabako no flavor ga shita
Ads Banner

BERITA TERKINI

KPU DIY Buka Pendaftaran PPK dan PPS untuk Pilkada 2024, Ini Syarat dan ...

KPU DIY Buka Pendaftaran PPK dan PPS untuk Pilkada 2024, Ini Syarat dan ...

Kamis, 25 April 2024 21:42 WIB
Penemuan Jasad Wanita Dalam Koper di Cikarang Bekasi, Polisi : Utuh Tapi Ada ...

Penemuan Jasad Wanita Dalam Koper di Cikarang Bekasi, Polisi : Utuh Tapi Ada ...

Kamis, 25 April 2024 21:41 WIB
Harga Beras Lampaui HET, Berikut Penjelasan Pengamat Ekonomi FEB UGM

Harga Beras Lampaui HET, Berikut Penjelasan Pengamat Ekonomi FEB UGM

Kamis, 25 April 2024 20:41 WIB
Dinkes Kota Yogya Temukan 70 Kasus Flu Singapura Tersebar Hampir di Semua Kemantren

Dinkes Kota Yogya Temukan 70 Kasus Flu Singapura Tersebar Hampir di Semua Kemantren

Kamis, 25 April 2024 20:03 WIB
Ramalan Zodiak Jumat 26 April 2024 Lengkap, Aries Lebih Termotivasi, Kesehatan Cancer Meningkat

Ramalan Zodiak Jumat 26 April 2024 Lengkap, Aries Lebih Termotivasi, Kesehatan Cancer Meningkat

Kamis, 25 April 2024 19:27 WIB
Butuh 2 Hari Pencari, Kakek Tenggelam di Sungai Serayu Banjarnegara Ditemukan Meninggal Dunia

Butuh 2 Hari Pencari, Kakek Tenggelam di Sungai Serayu Banjarnegara Ditemukan Meninggal Dunia

Kamis, 25 April 2024 19:23 WIB
Cegah Kampanye Berbentuk Bansos di Pilkada 2024, KPU DIY Akan Rancang Aturan Baru

Cegah Kampanye Berbentuk Bansos di Pilkada 2024, KPU DIY Akan Rancang Aturan Baru

Kamis, 25 April 2024 18:21 WIB
Siap-siap Bunyi Sirine Serentak, Peringati HKBN BPBD DIY Bakal Gelar Simulasi Bencana Diberbagai ...

Siap-siap Bunyi Sirine Serentak, Peringati HKBN BPBD DIY Bakal Gelar Simulasi Bencana Diberbagai ...

Kamis, 25 April 2024 17:29 WIB
Imbas TPA Piyungan Ditutup, BPBD DIY Mewaspadai Potensi Banjir Akibat Lonjakan Sampah

Imbas TPA Piyungan Ditutup, BPBD DIY Mewaspadai Potensi Banjir Akibat Lonjakan Sampah

Kamis, 25 April 2024 17:20 WIB
Dilirik Banyak Partai Besar Jadi Cabup Bantul, Begini Respon Tegas Soimah

Dilirik Banyak Partai Besar Jadi Cabup Bantul, Begini Respon Tegas Soimah

Kamis, 25 April 2024 17:14 WIB