Gaya Hidup , Kesehatan , Artikel

Wajib Tahu! Inilah Cara Menghangatkan ASI yang Benar Supaya Komposisi Gizinya Tidak Rusak

profile picture Ima Rahma Mutia
Ima Rahma Mutia
Wajib Tahu! Inilah Cara Menghangatkan ASI yang Benar Supaya Komposisi Gizinya Tidak Rusak
Wajib Tahu! Inilah Cara Menghangatkan ASI yang Benar Supaya Komposisi Gizinya Tidak Rusak

2. Menghangatkan

Sebelum menghangatkan, pastikan kalau seluruh ASI sudah cair dan tidak ada gumpalan berupa ASI beku di dalamnya.
Untuk hangatkan ASI ada dua cara yang bisa dipilih, yaitu cara tradisional dan cara modern. Untuk cara yang modern bisa menggunakan alat bernama bottle warmer.
Biasanya alat ini sudah dilengkapi dengan petunjuk penggunaan. Untuk itu jangan lupa untuk membaca aturan dan petunjuk penggunaan alat untuk hangatkan ASI.
BACA JUGA : 3 Cara Membersihkan Minyak Goreng Dari Sisa Makanan, Selain Hemat Juga Bisa Bikin Lebih Sehat
Sedangkan untuk cara tradisional yaitu dengan merebus air. Caranya, masukkan air dalam panci secukupnya lalu rebus.
Air yang direbus tak perlu sampai mendidih, cukup sampai suhunya hangat kuku saja supaya kandungan ASI tidak rusak.
Bila air sudah hangat kuku, matikan kompor lalu tuang air ke dalam mangkuk. Masukkan botol yang sudah berisi ASI cair ke dalam mangkuk dan tunggu 2 – 3 menit.
Perlu di ketahui, ASI yang sudah dicairkan ataupun dihangatkan tidak bisa ditaruh lagi kedalam freezer ataupun dibekukan.
Demikian cara menghangatkan ASI yang baik dan benar supaa kandungan nutrisi didalamnya tetap terjaga dan tidak rusak. ****
Ads Banner

BERITA TERKINI

Sepasang Kekasih Tewas di Kos Surabaya, Penyebab Masih Didalami

Sepasang Kekasih Tewas di Kos Surabaya, Penyebab Masih Didalami

Kamis, 10 April 2025
Warga Tolak Pengosongan Rumah untuk Penataan Stasiun Lempuyangan oleh PT KAI

Warga Tolak Pengosongan Rumah untuk Penataan Stasiun Lempuyangan oleh PT KAI

Kamis, 10 April 2025
20 Ekor Ternak Mati Selama 2 Bulan, DPKH Gunungkidul Segera Vaksin Ternak di ...

20 Ekor Ternak Mati Selama 2 Bulan, DPKH Gunungkidul Segera Vaksin Ternak di ...

Kamis, 10 April 2025
Duh! Tingkat Depresi Tinggi Karena Judol, Bantul Kekurangan Tenaga Psikolog

Duh! Tingkat Depresi Tinggi Karena Judol, Bantul Kekurangan Tenaga Psikolog

Kamis, 10 April 2025
Terperosok ke Jurang di Gunungkidul, Seorang Pengendara Motor Tewas 1 Lainnya Luka-Luka

Terperosok ke Jurang di Gunungkidul, Seorang Pengendara Motor Tewas 1 Lainnya Luka-Luka

Kamis, 10 April 2025
Jalan Rusak Ditanami Pohon, DPUPRKP Gunungkidul Akan Cek Lokasi

Jalan Rusak Ditanami Pohon, DPUPRKP Gunungkidul Akan Cek Lokasi

Kamis, 10 April 2025
Muncul Masalah Soal Rencana Penataan Stasiun Lempuyangan, Begini Tanggapan Sri Sultan

Muncul Masalah Soal Rencana Penataan Stasiun Lempuyangan, Begini Tanggapan Sri Sultan

Kamis, 10 April 2025
Jalan Rusak Di Gunungkidul Ditanami Pohon Pisang

Jalan Rusak Di Gunungkidul Ditanami Pohon Pisang

Kamis, 10 April 2025
Tradisi Rasulan di Gunungkidul, Dipercaya Sebagai Tolak Balak Warga

Tradisi Rasulan di Gunungkidul, Dipercaya Sebagai Tolak Balak Warga

Kamis, 10 April 2025
Dendam Rekannya Ditangkap, 2 Pria di Banten Curi Motor Bhabinkamtibmas

Dendam Rekannya Ditangkap, 2 Pria di Banten Curi Motor Bhabinkamtibmas

Kamis, 10 April 2025