Berita , D.I Yogyakarta

Wayang Jogja Night Carnival 7 Oktober 2023 : Cek Lokasi Parkir, Penonton hingga Videotron Disini

profile picture Ima Rahma Mutia
Ima Rahma Mutia
Wayang Jogja Night Carnival
Wayang Jogja Night Carnival akan digelar pada 7 Oktober 2023. (Instagram/ pariwisata.jogjakota)

HARIANE – Pemerintah Kota (Pemkot) Yogyakarta akan menggelar acara tahunan Wayang Jogja Night Carnival pada Senin, 7 Oktober 2023.

WJNC 2023 yang mengambil tema ‘Ringgit Wanara Kagungan Dalem Keraton Ngayogyakarta Hadiningrat’ ini digelar dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun Yogyakarta yang ke 263.

Menariknya, karnaval yang dikemas dalam bentuk street art ini, akan dimeriahkan dengan penampilan peserta dari perwakilan empat belas kecamatan di Jogja.

Para peserta nanti akan menyuguhkan berbagai pertunjukan menarik sesuai dengan tokoh wayang yang telah ditentukan.

Rencananya, pertunjukan yang secara khusus ditampilkan di jalanan ini akan bertempat di sepanjang Jalan Sudirman, Tugu Jogja hingga Jalan Margo Utomo.

Lokasi Parkir, Videotron dan Area Penonton Wayang Jogja Night Carnival

Wayang Jogja Night Carnival
Denah lokasi parkir, area penonton dan videotron selama WJNC 2023. (Instagram/pariwisata.jogjakota)

Berdasarkan keterangan Dinas Pariwisata Kota Yogyakarta, nantinya penonton bisa menyaksikan kemeriahan Wayang Jogja Night Carnival secara langsung di lokasi berikut :

1.       Tribun dan standing penonton di Jalan Margo Utomo.

2.       Jalan Jenderal Sudirman.

3.       Jalan Pangeran Diponegoro.

4.       Jalan Mangkubumi.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Presiden Prabowo Dijadwalkan Lepas Pemberangkatan Haji 2025 Gelombang Pertama

Presiden Prabowo Dijadwalkan Lepas Pemberangkatan Haji 2025 Gelombang Pertama

Selasa, 22 April 2025
Rencana Prabowo Datangkan Pengungsi dari Palestina, Begini Tanggapan Haedar Nashir

Rencana Prabowo Datangkan Pengungsi dari Palestina, Begini Tanggapan Haedar Nashir

Selasa, 22 April 2025
Awas! 7 Snack ini Mengandung Babi Padahal Kantongi Sertifikat Halal

Awas! 7 Snack ini Mengandung Babi Padahal Kantongi Sertifikat Halal

Selasa, 22 April 2025
Dikenal Cinta Perdamaian, Haedar Nashir Sampaikan Pesan Terakhir Paus Fransiskus

Dikenal Cinta Perdamaian, Haedar Nashir Sampaikan Pesan Terakhir Paus Fransiskus

Selasa, 22 April 2025
Perahu Nelayan Terbalik Diterjang Gelombang Tinggi di Pantai Depok Bantul

Perahu Nelayan Terbalik Diterjang Gelombang Tinggi di Pantai Depok Bantul

Selasa, 22 April 2025
Pemkab Gunungkidul Siapkan Utang untuk Percepatan Pembangunan

Pemkab Gunungkidul Siapkan Utang untuk Percepatan Pembangunan

Selasa, 22 April 2025
Kecelakan di Tambak Osowilangun Surabaya, Sopir Tewas Ditabrak Truk Trailer

Kecelakan di Tambak Osowilangun Surabaya, Sopir Tewas Ditabrak Truk Trailer

Selasa, 22 April 2025
Penetapan Hari Keris Nasional 19 April Ditentang, Begini Alasannya

Penetapan Hari Keris Nasional 19 April Ditentang, Begini Alasannya

Selasa, 22 April 2025
Mantap! Harga Emas Antam Hari ini Selasa 22 April 2025 Tembus Rp 2 ...

Mantap! Harga Emas Antam Hari ini Selasa 22 April 2025 Tembus Rp 2 ...

Selasa, 22 April 2025
Lurah di Gunungkidul Disiram Air Oleh Debt Collector, Bupati Endah Berikan Pendampingan

Lurah di Gunungkidul Disiram Air Oleh Debt Collector, Bupati Endah Berikan Pendampingan

Selasa, 22 April 2025