Berita , Nasional
21 Kloter Jemaah Haji 2025 Berangkat 4 Mei, Cek Jam Penerbangannya Disini

Ima Rahma Mutia
Inilah daftar jemaah haji 2025 berangkat 4 Mei. (kemenag)
HARIANE – Siskohat Kementerian Agama (Kemenag) mencatat, ada 21 kloter jemaah haji 2025 berangkat 4 Mei besok.
Karena masih tergabung dalam gelombang pertama, maka jemaah asal Indonesia tersebut akan mendarat di Bandara Madinah.
Untuk lebih jelasnya, simak daftar kloter dan jadwal penerbangannya di bawah ini yuk.
Jadwal dan Daftar Kloter Jemaah Haji 2025 Berangkat 4 Mei Besok
Berikut adalah daftar 21 kelompok terbang (kloter) jemaah haji 2025 berangkat 4 Mei lengkap dengan jam penerbangannya :
1. JKG – 7, diperkirakan berangkat pukul 00.00 WIB
2. SOC – 9, diperkirakan berangkat pukul 00.30 WIB 3. SOC – 10, diperkirakan berangkat pukul 07.00 WIB 4. JKG – 8, diperkirakan berangkat pukul 07.00 WIB 5. BTH – 3, diperkirakan berangkat pukul 08.35 WIB 6. SOC – 11, diperkirakan berangkat pukul 10.05 WIB 7. LOP – 3, diperkirakan berangkat pukul 11.50 WIB 8. KJT – 3, diperkirakan berangkat pukul 11.55 WIB 9. PDG – 2, diperkirakan berangkat pukul 15.30 WIB 10. JKG – 9, diperkirakan berangkat pukul 15.40 WIB 11. JKS – 6, diperkirakan berangkat pukul 15.50 WIB 12. UPG – 5, diperkirakan berangkat pukul 16.40 WIB 13. SOC – 12, diperkirakan berangkat pukul 17.40 WIB 14. JKG – 10, diperkirakan berangkat pukul 17.50 WIB 15. JKS – 7, diperkirakan berangkat pukul 19.50 WIB 16. SUB – 8, diperkirakan berangkat pukul 19.50 WIB 17. SUB – 9, diperkirakan berangkat pukul 21.00 WIB 18. PLM – 2, diperkirakan berangkat pukul 22.40 WIB 19. SOC – 13, diperkirakan berangkat pukul 23.00 WIB 20. SUB – 10, diperkirakan berangkat pukul 23.00 WIB 21. UPG – 6, diperkirakan berangkat pukul 23.00 WIBDemikian informasi daftar 21 kloter jemaah haji 2025 berangkat 4 Mei, lengkap dengan jadwal penerbangannya. ****
1