Gaya Hidup

3 Tempat Ngopi Murah di Jakarta Selatan, Sangat Cocok untuk Nongkrong atau Mengerjakan Tugas

profile picture Rizki Muhammad Iqbal
Rizki Muhammad Iqbal
3 Tempat Ngopi Murah di Jakarta Selatan, Sangat Cocok untuk Nongkrong atau Mengerjakan Tugas
Ilustrasi kopi dan biji kopi terkait tempat ngopi murah di Jakarta Selatan. (Foto: pixabay/NoName13)

HARIANE - Tempat ngopi murah di Jakarta Selatan selalu dicari-cari. Bukan hanya murah, namun para pembeli juga menginginkan suasana yang enak dan nyaman untuk dinikmati.

Kopi adalah jenis minuman yang paling populer di Indonesia. Berbagai kafe serta kedai kopi tersebar di mana-mana.

Hal ini dilatarbelakangi karena Indonesia sendiri merupakan salah satu negara penghasil biji kopi terbesar di dunia.

Dilansir dari databoks, pada 2022/2023 Indonesia tercatat sebagai negara penghasil kopi terbesar ke-3 di dunia.

Produksi kopi dari Indonesia sebanyak 11,85 juta kantong. Sebanyak 1,3 juta kantong adalah produksi kopi arabika dan 10,5 juta kantong adalah produksi robusta.

Sebanyak 75% kopi di Indonesia berasal dari dataran rendah di Sumatera Selatan dan Pulau Jawa.

Sementara itu, negara penghasil kopi nomor satu adalah Brasil dengan produksi 62,6 juta kantong kemudian diikuti Vietnam dengan produksi 29,75 kantong kopi.

Tidak mengherankan jika di Indonesia kopi menjadi minuman yang populer di semua kalangan, baik tua ataupun muda.

Sebagai Kawasan ibukota, Jakarta terkenal dengan biaya hidupnya yang cukup tinggi. Berbagai kebutuhan hingga harga kopi di kafe-kafe Jakarta juga terbilang cukup mahal.

Namun terdapat beberapa tempat ngopi murah di Jakarta Selatan dengan suasana yang nyaman.

Tempat Ngopi Murah di Jakarta Selatan

Dilansir dari akun Instagram @creativox, terdapat 3 tempat ngopi murah di Jakarta Selatan dengan harga yang sangat terjangkau.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Hadapi Musim Kemarau, BPBD Gunungkidul Siapkan Ribuan Tangki Air Bersih

Hadapi Musim Kemarau, BPBD Gunungkidul Siapkan Ribuan Tangki Air Bersih

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Jumat, 18 April 2025
Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Jumat, 18 April 2025
Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Jumat, 18 April 2025
Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Kamis, 17 April 2025
Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Kamis, 17 April 2025
Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Kamis, 17 April 2025
Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Kamis, 17 April 2025
Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Kamis, 17 April 2025