Gaya Hidup , Wisata , Kuliner , Pilihan Editor

3 Tempat Romantis di Jogja untuk Rayakan Valentine

profile picture hariane
hariane
3 Tempat Romantis di Jogja untuk Rayakan Valentine
Tidak lengkap rasanya melewatkan Hari Vanlentine sebelum mengunjungi 3 tempat romantis di Jogja ini. (Foto: Pixabay/Jill Wellington)

HARIANE - Apakah Anda berencana merayakan Valentine bersama pasangan? Yuk, intip tiga tempat romantis di Jogja yang sempurna untuk menghabiskan hari istimewa ini.

Jogja menawarkan banyak tempat romantis yang bisa menjadi pilihan ideal untuk merayakan Valentine, terutama bagi Anda yang tinggal di Jogja dan sekitarnya.

Valentine adalah momen spesial untuk mengungkapkan kasih sayang, dan berikut adalah tiga rekomendasi tempat romantis di Jogja untuk merayakan Valentine bersama orang terkasih.

1. Estuary

estuary cafee
Suasana Estuary Cafe (Foto: Akun Instagram @/estuary.id)

Estuary Cafe, terletak di Jalan Monjali No. 45, RT.06, Gemangan, Sinduadi, Kec. Mlati, Sleman, adalah salah satu tempat romantis di Jogja yang cocok untuk merayakan Valentine.

Beroperasi sejak 20 Agustus 2018, cafe ini menjadi salah satu hidden gem di Jogja.

Letaknya yang tidak langsung terlihat dari jalan utama membuatnya memiliki suasana tenang yang menarik.

Estuary menawarkan area indoor dan outdoor dengan pemandangan rimbun tanaman di sekitar Kali Code.

Café ini memiliki konsep bangunan yang menarik dengan dekorasi yang unik dan nyaman.

Suasana yang tenang dan asri membuat Estuary menjadi tempat yang sempurna untuk menikmati waktu berdua bersama pasangan.

Dengan harga makanan dan minuman yang berkisar dari Rp 15.000 hingga Rp 99.000, Estuary menawarkan berbagai pilihan menu mulai dari makanan ringan hingga hidangan utama yang lezat.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Antisipasi Kemacetan, Ini Jalur Rekayasa Lalu Lintas Di Gunungkidul Selama Lebaran

Antisipasi Kemacetan, Ini Jalur Rekayasa Lalu Lintas Di Gunungkidul Selama Lebaran

Rabu, 26 Maret 2025
Takbir Keliling di Jogja Tidak Dilarang, Asalkan…

Takbir Keliling di Jogja Tidak Dilarang, Asalkan…

Rabu, 26 Maret 2025
Jaga Kondusivitas Selama Angkutan Mudik, Sejumlah Driver Bus Jalani Tes Urin di Terminal ...

Jaga Kondusivitas Selama Angkutan Mudik, Sejumlah Driver Bus Jalani Tes Urin di Terminal ...

Rabu, 26 Maret 2025
Volume Sampah Selama Lebaran Diperkirakan Meningkat, Ini Langkah Antisipasi DLH Gunungkidul

Volume Sampah Selama Lebaran Diperkirakan Meningkat, Ini Langkah Antisipasi DLH Gunungkidul

Rabu, 26 Maret 2025
Stok dan Harga BBM di Kulon Progo Aman hingga Idul Fitri 2025

Stok dan Harga BBM di Kulon Progo Aman hingga Idul Fitri 2025

Rabu, 26 Maret 2025
Tinjau Jalan Rusak, Bupati Sleman Targetkan Lebaran Sudah Diperbaiki

Tinjau Jalan Rusak, Bupati Sleman Targetkan Lebaran Sudah Diperbaiki

Selasa, 25 Maret 2025
Niat Benahi Pipa Air, Pria di Kasihan Bantul Terjepit Tembok Hingga Dievakuasi Damkar

Niat Benahi Pipa Air, Pria di Kasihan Bantul Terjepit Tembok Hingga Dievakuasi Damkar

Selasa, 25 Maret 2025
Penuhi Kebutuhan Masyarakat, PDAM Tirtamarta Luncurkan ‘AirJogja’ dengan PH 7+

Penuhi Kebutuhan Masyarakat, PDAM Tirtamarta Luncurkan ‘AirJogja’ dengan PH 7+

Selasa, 25 Maret 2025
Razia Miras di Jogja, Polisi Sita 914 Botol Miras Selama Sepekan

Razia Miras di Jogja, Polisi Sita 914 Botol Miras Selama Sepekan

Selasa, 25 Maret 2025
Prevelensi Stunting di Sleman Lebih Rendah dari Nasional, Pemerintah Terus Genjot Penurunan

Prevelensi Stunting di Sleman Lebih Rendah dari Nasional, Pemerintah Terus Genjot Penurunan

Selasa, 25 Maret 2025