Idul Fitri 1444H

4 Rekomendasi Oleh-oleh Khas Jogja, Tidak Melulu Bakpia

profile picture Fatimah Nuraini
Fatimah Nuraini
Rekomendasi Oleh-oleh Khas Jogja
Tidak hanya bakpia, berikut 4 rekomendasi oleh-oleh khas Jogja yang wajib dibeli. (Ilustrasi: Pexels/Asep Sofyan)

HARIANE – Rekomendasi oleh-oleh khas Jogja dapat menjadi referensi bagi siapa saja yang berkunjung ke Daerah Istimewa Yogyakarta.

Pasalnya, pusat oleh-oleh Jogja selalu dipadati wisatawan untuk berbelanja. Mulai dari makanan, baju, hingga souvenir dapat dijadikan buah tangan.

Tidak hanya lokasi wisatanya yang beragam, namun terdapat beragam oleh-oleh khas Yogyakarta yang sayang untuk dilewatkan.

4 Rekomendasi Oleh-oleh Khas Jogja

Rekomendasi oleh-oleh khas Jogja dapat menjadi solusi bagi siapa saja yang bingung ketika hendak membeli buah tangan khas Yogyakarta.

Ketika berkunjung dan menjadi wisatawan di Jogja, pastinya seseorang akan berpikir untuk membeli Bakpia sebagai oleh-oleh untuk dibawa pulang.

Namun terdapat oleh-oleh khas Jogja lainnya yang menarik untuk dibeli selain Bakpia. Berikut ini terdapat 4 rekomendasi oleh-oleh khas Jogja.

1. Yangko

Jika mencari oleh-oleh khas Jogja selain bakpia, maka yangko dapat dijadikan salah satu pilihan yang tepat.

Yangko merupakan kue manis yang terbuat dari adonan tepung ketan yang dibalut tepung gula dengan rasa manis dan khas karena ada unsur gurihnya. 

Yangko tersedia dalam berbagai varian rasa seperti stroberi, durian, nanas, hingga cokelat. Teksturnya kenyal seperti halnya kue Moci.

2. Batik Jogja

Ads Banner

BERITA TERKINI

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Jumat, 22 November 2024 12:54 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 22 November 2024 10:04 WIB
WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

Jumat, 22 November 2024 09:33 WIB
Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jumat, 22 November 2024 09:05 WIB
Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Jumat, 22 November 2024 07:37 WIB
Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB
Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB