Artikel

4 Risiko Telat Ganti Oli Pada Kendaraan, Nomor 2 Paling Bahaya

profile picture Salsa Berlianthi Ariyanto
Salsa Berlianthi Ariyanto
4 Risiko Telat Ganti Oli Pada Kendaraan, Nomor 2 Paling Bahaya
4 Risiko Telat Ganti Oli Pada Kendaraan, Nomor 2 Paling Bahaya
HARIANE - Ketahui risiko telat ganti oli pada kendaraan bagi para pengguna sepeda motor ataupun mobil. Hal ini wajib diketahui bagi yang masih menyepelekan hal tersebut.
Diketahui terdapat risiko telat ganti oli pada kendaraan yang akan menyebabkan komponen pada mesin kendaraan akan bermasalah.
Oli merupakan komponen penting pada setiap kendaraan yang berfungsi sebagai pelumas, pelindung, pembersih, dan pendingin mesin. 
BACA JUGA :
Efek Ganti BBM Secara Terus-menerus Pada Kendaraan, Ketahui Dampak Buruknya Bagi Mesin

Tentu saja hal tersebut membuat oli memiliki fungsi dan manfaat yang sangat penting bagi kendaraan agar mesin dapat bekerja (bergerak).

Dikutip dari MyPertamina Ketahui risiko telat ganti oli pada kendaraan sebagai berikut:

1. Kinerja Mesin Menurun

Risiko Telat Ganti Oli Pada Kendaraan
 (Sumber foto: mypertamina)

Risiko telat ganti pelumas pada kendaraan yang utama tentu saja akan membuat kinerja mesin menurun.

Hal tersebut dikarenakan oli berfungsi sebagai pelumas bagi mesin.
Jika oli tidak diganti pada waktu yang lama, maka mesin menjadi kering. Selain akan membuat mesin menjadi kering, jika oli tidak diganti maka kotoran semakin banyak dan oli menjadi lebih kental. 
Sehingga membuat fungsi oli sebagai pelumas kendaraan tidak dapat bekerja dengan baik.
Jika kebiasaan tersebut terus dilakukan maka akan membuat kinerja mesin menurun.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Rekam Sejarah Irigasi Sekaligus Dongkrak Pariwisata, Pemkab Sleman Resmi Luncurkan Prangko Buk Renteng

Rekam Sejarah Irigasi Sekaligus Dongkrak Pariwisata, Pemkab Sleman Resmi Luncurkan Prangko Buk Renteng

Jumat, 17 Mei 2024 15:54 WIB
Polemik RUU Penyiaran, Fadli Zon: Masih Terbuka Masukan dari Masyarakat

Polemik RUU Penyiaran, Fadli Zon: Masih Terbuka Masukan dari Masyarakat

Jumat, 17 Mei 2024 15:48 WIB
Tunggakan PBB-P2 di Gunungkidul Mencapai Rp 23 Miliar

Tunggakan PBB-P2 di Gunungkidul Mencapai Rp 23 Miliar

Jumat, 17 Mei 2024 15:45 WIB
Polemik RUU Penyiaran, Wamen Kominfo: Kami Belum Menerima Drafnya Secara Resmi

Polemik RUU Penyiaran, Wamen Kominfo: Kami Belum Menerima Drafnya Secara Resmi

Jumat, 17 Mei 2024 15:43 WIB
Detik-detik Kebakaran di Pasar Karangkobar Banjarnegara, Damkar 4 Kabupaten Dikerahkan

Detik-detik Kebakaran di Pasar Karangkobar Banjarnegara, Damkar 4 Kabupaten Dikerahkan

Jumat, 17 Mei 2024 15:26 WIB
Muncul Larangan Study Tour, PHRI Gunungkidul : Respon Emosional Sesaat

Muncul Larangan Study Tour, PHRI Gunungkidul : Respon Emosional Sesaat

Jumat, 17 Mei 2024 13:16 WIB
5 Pelaku Begal Casis Bintara Dibekuk, 1 Tewas Ditembak di Dada Karena Melawan

5 Pelaku Begal Casis Bintara Dibekuk, 1 Tewas Ditembak di Dada Karena Melawan

Jumat, 17 Mei 2024 13:14 WIB
Dana Hibah Bawaslu Bantul Untuk Pilkada 2024 Capai Rp 13,5 Miliar, Ini Rincian ...

Dana Hibah Bawaslu Bantul Untuk Pilkada 2024 Capai Rp 13,5 Miliar, Ini Rincian ...

Jumat, 17 Mei 2024 10:46 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 17 Mei 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 17 Mei 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 17 Mei 2024 10:45 WIB
Waduh! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 17 Mei 2024 Turun Rp11 Ribu ...

Waduh! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 17 Mei 2024 Turun Rp11 Ribu ...

Jumat, 17 Mei 2024 10:44 WIB