Pendidikan
4 Tips Lulus JLPT N1, 2 Diantaranya Buat Peserta Ini Berhasil Mendapat Skor Sempurna
Nadhirah
4 Tips Lulus JLPT N1, 2 Diantaranya Buat Peserta Ini Berhasil Mendapat Skor Sempurna
Namun, pembelajar asal Rusia tersebut tidak menyebutkan secara spesifik nama buku yang digunakannya.
BACA JUGA : 4 Tips Mengerjakan Soal JLPT, Peserta Level N5 Hingga N1 Wajib Lakukan ini Agar Tak Kehabisan Waktu
3. Membagi waktu belajar
Tips lulus JLPT N1 yang ketiga ini merupakan cara belajar yang didapat dari kanal YouTube Am7. Pemilik kanal ini berhasil mendapatkan skor 180/ 180 dalam satu kali coba ujian N1. Padahal, ia hanya belajar sendiri dalam waktu yang terbatas dan kebanyakan belajar materi-materi yang diperolehnya dari internet.Kuncinya ternyata membagi waktu belajar menjadi tiga hal seperti berikut ini.
1) 50% untuk mengerjakan JLPT layaknya ujian yakni menggunakan kertas ujian dan format yang sama. 2) 30% digunakan belajar melalui buku JLPT dan melalui aplikasi. 3) 20% dipakai untuk belajar melalui flash card di aplikasi seperti Quizlet dan Anki.BACA JUGA : Bocoran Alice in Borderland Season 2, Bisakah Ryohei dan Yuzuha Keluar dari Dunia Paralel?