Gaya Hidup

5 Duta FFI 2023 Sudah Terpilih, Diumumkan di Hari Film Nasional Tanggal 30 Maret

profile picture Eni Damayanti
Eni Damayanti
Duta FFI 2023
Duta FFI 2023 akan diumumkan pada Hari Film Nasional. (Ilustrasi: Freepik/starline)

HARIANE – Duta FFI 2023 sudah dipilih oleh komite Festival Film Indonesia yang akan diumumkan pada Kamis, 30 Maret bertepatan dengan Hari Film Nasional.

Meski belum resmi diumumkan, beberapa bocoran mengenai aktor dan aktris yang terpilih sudah dirilis, mulai dari Lukman Sardi hingga Laura Basuki.

Netizen merasa puas dengan pemilihan figur-figur tersebut karena dinilai memiliki kualitas yang tidak main-main.

Daftar 5 Duta FFI 2023 yang Terpilih Lengkap dengan Cluenya

Hari Film Nasional ditetapkan melalui Keppres No 25 Tahun 1999 akan diperingati tiap tanggal 30 Maret.

Pemilihan tanggal tersebut sekaligus mengenang peristiwa bersejarah bagi perfilman Indonesia yang dimulai tahun 1950 pada tanggal yang sama. 

Pada hari tersebut pertama kalinya film cerita dibuat oleh orang dan perusahaan Indonesia.

Komite Festival Film Indonesia telah menunjuk 5 pemeran yang akan menjadi Duta FFI 2023 dan akan diumumkan pada perayaan hari bersejarah tersebut.

Nah berikut ini clue dari kelima aktor dan aktris yang dirilis oleh Komite Festival Film Indonesia di akun Instagram resminya.

Duta 1

Pada tahun 2017, aktor ini berperan dalam sebuah film pendek yang mendapat banyak penghargaan di berbagai ajang festival film internasional. 

Di tahun-tahun berikutnya, ia mengambil peran pada beberapa film panjang dan akhirnya berhasil membawa pulang Piala Citra FFI untuk kategori Pemeran Utama Pria Terbaik.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Kakek Pencuri Uang dan Perhiasan Tetangga di Sedayu Bantul Ternyata Residivis Kasus Asusila

Kakek Pencuri Uang dan Perhiasan Tetangga di Sedayu Bantul Ternyata Residivis Kasus Asusila

Senin, 21 April 2025
Meninggal Dunia di Usia ke-88 Tahun, Haedar Nashir Kenang Sosok Paus Fransiskus

Meninggal Dunia di Usia ke-88 Tahun, Haedar Nashir Kenang Sosok Paus Fransiskus

Senin, 21 April 2025
Peringati Hari Kartini, Bupati Gunungkidul: Perempuan Tidak Boleh Takut Bersaing

Peringati Hari Kartini, Bupati Gunungkidul: Perempuan Tidak Boleh Takut Bersaing

Senin, 21 April 2025
Tren Coffee Shop Menjamur, Pemkab Sleman Dorong Produktivitas Kopi Merapi

Tren Coffee Shop Menjamur, Pemkab Sleman Dorong Produktivitas Kopi Merapi

Senin, 21 April 2025
Muncul Nama Kaliurang Pada Minuman Beralkohol, Pemkab Sleman Mensomasi Perusahaan

Muncul Nama Kaliurang Pada Minuman Beralkohol, Pemkab Sleman Mensomasi Perusahaan

Senin, 21 April 2025
Pengakuan Pelaku Penyerangan di Pom Jalan Parangtritis Bantul, Sempat Adu Tantang dengan Korban

Pengakuan Pelaku Penyerangan di Pom Jalan Parangtritis Bantul, Sempat Adu Tantang dengan Korban

Senin, 21 April 2025
Damkar Pekalongan Dapat Laporan Kebakaran Palsu, Pelapor Bisa Kena Pidana

Damkar Pekalongan Dapat Laporan Kebakaran Palsu, Pelapor Bisa Kena Pidana

Senin, 21 April 2025
Pemalakan di Toko Sembako Banjaran Bandung, Pembeli Diancam Pakai Sajam

Pemalakan di Toko Sembako Banjaran Bandung, Pembeli Diancam Pakai Sajam

Senin, 21 April 2025
Kakek di Bantul Nekat Curi Uang hingga Emas Perhiasan Milik Tetangganya, Alasannya Bikin ...

Kakek di Bantul Nekat Curi Uang hingga Emas Perhiasan Milik Tetangganya, Alasannya Bikin ...

Senin, 21 April 2025
Kecelakaan di Comal Baru Pemalang, Tronton Sasak Pemotor dan Terperosok ke Parit

Kecelakaan di Comal Baru Pemalang, Tronton Sasak Pemotor dan Terperosok ke Parit

Senin, 21 April 2025