Kesehatan , Artikel

5 Ikan yang Boleh Dikonsumsi Ibu Hamil, Jangan Sampai Asal Makan!

profile picture Nadhirah
Nadhirah
5 Ikan yang Boleh Dikonsumsi Ibu Hamil, Jangan Sampai Asal Makan!
5 Ikan yang Boleh Dikonsumsi Ibu Hamil, Jangan Sampai Asal Makan!
Contohnya yaitu seperti ikan tenggiri, ikan todak, tilefish, dan sebagainya.
Untuk ikan yang berada di air tawar, sebaiknya hindari memakan ikan yang hidup di sungai atau danau yang terkontaminasi polusi.
BACA JUGA : 10 Kandungan Skincare yang Tidak Boleh Untuk Ibu Hamil, Bisa Sebabkan Cacat Lahir?

Usai tahu hal ini, langsung saja cek lima daftar ikan yang boleh dikonsumsi ibu hamil yang dihimpun dari laman Mayo Clinic, What to Expect, dan About Seafood.

1. Ikan Salmon

Ikan yang Boleh Dikonsumsi Ibu Hamil
Jenis ikan yang boleh dikonsumsi ibu hamil yang pertama. (Foto: Pexels/ Robert Bogdan)
Ikan salmon ini memiliki kandungan Omega 3 yang paling baik diantara ikan-ikan yang lain.
Jumlah kandungan Omega 3-nya mencapai 2.200 miligram, yang ternyata 11 kali lipat lebih banyak dari kandungan Omega 3 yang ada dalam ikan cod.
Kandungan vitamin D nya juga sangat tinggi jika dibandingkan dengan ikan tuna.

2. Ikan Makarel

Ikan makarel juga baik bagi pertumbuhan dan perkembangan janin. Selain itu, ikan ini juga memiliki kandungan vitamin yang bervariasi.
Menurut WebMD, kandungan yang terdapat pada ikan makarel yaitu protein, vitamin B2, B3, B6, B12, dan vitamin D. Dagingnya juga memiliki kandungan selenium dan yodium.
Jenis ikan makarel yang paling baik dikonsumsi untuk ibu hamil adalah ikan makarel pasifik.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Sepasang Kekasih Tewas di Kos Surabaya, Penyebab Masih Didalami

Sepasang Kekasih Tewas di Kos Surabaya, Penyebab Masih Didalami

Kamis, 10 April 2025
Warga Tolak Pengosongan Rumah untuk Penataan Stasiun Lempuyangan oleh PT KAI

Warga Tolak Pengosongan Rumah untuk Penataan Stasiun Lempuyangan oleh PT KAI

Kamis, 10 April 2025
20 Ekor Ternak Mati Selama 2 Bulan, DPKH Gunungkidul Segera Vaksin Ternak di ...

20 Ekor Ternak Mati Selama 2 Bulan, DPKH Gunungkidul Segera Vaksin Ternak di ...

Kamis, 10 April 2025
Duh! Tingkat Depresi Tinggi Karena Judol, Bantul Kekurangan Tenaga Psikolog

Duh! Tingkat Depresi Tinggi Karena Judol, Bantul Kekurangan Tenaga Psikolog

Kamis, 10 April 2025
Terperosok ke Jurang di Gunungkidul, Seorang Pengendara Motor Tewas 1 Lainnya Luka-Luka

Terperosok ke Jurang di Gunungkidul, Seorang Pengendara Motor Tewas 1 Lainnya Luka-Luka

Kamis, 10 April 2025
Jalan Rusak Ditanami Pohon, DPUPRKP Gunungkidul Akan Cek Lokasi

Jalan Rusak Ditanami Pohon, DPUPRKP Gunungkidul Akan Cek Lokasi

Kamis, 10 April 2025
Muncul Masalah Soal Rencana Penataan Stasiun Lempuyangan, Begini Tanggapan Sri Sultan

Muncul Masalah Soal Rencana Penataan Stasiun Lempuyangan, Begini Tanggapan Sri Sultan

Kamis, 10 April 2025
Jalan Rusak Di Gunungkidul Ditanami Pohon Pisang

Jalan Rusak Di Gunungkidul Ditanami Pohon Pisang

Kamis, 10 April 2025
Tradisi Rasulan di Gunungkidul, Dipercaya Sebagai Tolak Balak Warga

Tradisi Rasulan di Gunungkidul, Dipercaya Sebagai Tolak Balak Warga

Kamis, 10 April 2025
Dendam Rekannya Ditangkap, 2 Pria di Banten Curi Motor Bhabinkamtibmas

Dendam Rekannya Ditangkap, 2 Pria di Banten Curi Motor Bhabinkamtibmas

Kamis, 10 April 2025