Gaya Hidup , Hobi

5 Rekomendasi Tanaman Hias Indoor Pembersih Udara Lengkap Cara Merawat Agar Tumbuh Subur

profile picture Nabila Intan Aprilia
Nabila Intan Aprilia
5 Rekomendasi Tanaman Hias Indoor Pembersih Udara Lengkap Cara Merawat Agar Tumbuh Subur
5 rekomendasi tanaman hias indoor pembersih udara dijamin menyehatkan lingkungan. (Foto: Pexels/Kevin Malik)
HARIANE – 5 rekomendasi tanaman hias indoor pembersih udara dapat dijadikan tambahan furniture sekaligus memberi keuntungan untuk penghuni rumah, salah satunya sebagai pembersih udara dari debu polutan yang senantiasa mengancam kesehatan pernapasan.
5 rekomendasi tanaman hias indoor pembersih udara wajib diketahui karena sebagian orang masih berpikir bahwa pencemaran udara hanya bertebaran di luar rumah, namun ternyata gas udara berbahaya juga menetap di dalam ruangan (indoor).

Oleh karena itu, 5 rekomendasi tanaman hias indoor pembersih udara berpotensi menghilangkan polutan di dalam rumah yang bersarang, seperti karbon monoksida, nitrogen oksida, formaldehida, dan sebagainya.

Selain itu, warna hijau segar tanaman hias memberikan efek ketenangan kepada siapa pun yang melihatnya, warna hijau identik dengan warna alam, sebagaimana psikologi warna hijau juga erat dengan kondisi kesuburan, kesehatan, dan kemakmuran.
BACA JUGA : 9 Cara Merawat Tanaman di Rumah yang Wajib Diketahui

Melansir laman Health Line, berikut beberapa hal penting ketika memiliki tanaman hias indoor pembersih udara.

- Tanaman hias mampu meningkatkan kualitas udara ruangan, hal tersebut sesuai dengan studi NASA tahun 1980-an, terkait upaya dorongan fitoremediasi atau tanaman dengan kemampuan membersihkan kotoran di udara.
- Tanaman mampu membantu Anda ketika terserang penyakit, caranya memandang atau mengamati tanaman sehingga mendorong pemulihan bagi Anda yang terkontaminasi penyakit.
Namun perlu dipahami mengenai perawatan secara optimal terhadap tanaman hias indoor Anda, upayakan selalu memperhatikan kebutuhan penyiraman setiap spesies dan pemeriksaan daun.

Selain manfaat hingga hal-hal yang diperhatikan ketika merawat tanaman, Anda patut mengetahui 5 rekomendasi tanaman hias indoor pembersih udara:

- Tanaman lidah mertua (sansevieria trifasciata)

Rekomendasi tanaman hias indoor untuk pembersih udara
Rekomendasi tanaman hias indoor untuk pembersih udara, salah satunya lidah mertua. (Foto: Pexels/Fabian Stroobants)
Tanaman lidah mertua ini memiliki daun yang panjang lancip dan kaku, tanaman lidah mertua dinilai hanya membutuhkan air yang sedikit untuk bertahan hidup.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Antusiasme Tinggi, Balapan Kuda di SSA Bantul Dihadiri 20 Ribu Penonton

Antusiasme Tinggi, Balapan Kuda di SSA Bantul Dihadiri 20 Ribu Penonton

Minggu, 20 April 2025
Waspada, Ini Bahayanya Microsleep saat Berkendara

Waspada, Ini Bahayanya Microsleep saat Berkendara

Minggu, 20 April 2025
Komplotan Curanmor Tembak Warga Tebet Gegara Ketahuan saat Gasak Motor

Komplotan Curanmor Tembak Warga Tebet Gegara Ketahuan saat Gasak Motor

Minggu, 20 April 2025
Viral Oknum Polisi Hina Seniman di Subang, Berakhir Jalani Test Urin dan Minta ...

Viral Oknum Polisi Hina Seniman di Subang, Berakhir Jalani Test Urin dan Minta ...

Minggu, 20 April 2025
Belasan UMKM Binaan Dinas Perdagangan Gunungkidul Semarakkan Tradisi Babad Dalan Sodo

Belasan UMKM Binaan Dinas Perdagangan Gunungkidul Semarakkan Tradisi Babad Dalan Sodo

Minggu, 20 April 2025
Menteri Lingkungan Hidup Minta Kapolres Turut Andil dalam Penanganan Pembuangan Sampah Ilegal

Menteri Lingkungan Hidup Minta Kapolres Turut Andil dalam Penanganan Pembuangan Sampah Ilegal

Minggu, 20 April 2025
Produksi Sampah Meningkat, Menteri Lingkungan Hidup Desak Daerah Segera Bangun TPA

Produksi Sampah Meningkat, Menteri Lingkungan Hidup Desak Daerah Segera Bangun TPA

Minggu, 20 April 2025
Duh! Sopir Bus Nekat Intip Dan Rekam Wisatawan saat Mandi di Pantai Drini

Duh! Sopir Bus Nekat Intip Dan Rekam Wisatawan saat Mandi di Pantai Drini

Minggu, 20 April 2025
4 Unit Bangunan di Cipaku Bogor Ludes Terbakar, Begini Kronologinya

4 Unit Bangunan di Cipaku Bogor Ludes Terbakar, Begini Kronologinya

Minggu, 20 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Minggu 20 April 2025 Stabil, Cek Rinciannya Disini

Harga Emas Antam Hari ini Minggu 20 April 2025 Stabil, Cek Rinciannya Disini

Minggu, 20 April 2025