Berita , Gaya Hidup

5 Rekomendasi Tempat Jogging di Bandung yang Cocok untuk Semua Kalangan

profile picture Hanna
Hanna
5 Rekomendasi Tempat Jogging di Bandung yang Cocok untuk Semua Kalangan
5 Rekomendasi Tempat Jogging di Bandung yang Cocok untuk Semua Kalangan

GOR Taman Saparua

Gelanggang Olahraga Saparua terletak di Jl. Banda No.28, Citarum, Kec. Bandung Wetan, Kota Bandung.
Disekitar jogging track di GOR Saparua ini dikelilingi pepohonan yang rimbun dan sejuk.
Masuk ke GOR Saparua ini tidak dikenakan biaya. Kawasan yang asri ini selalu dipenuhi oleh masyarakat Bandung untuk berolahraga di pagi dan siang hari.
Ukuran treknya cukup besar dan luas, walaupun masih kalah besar dengan Gasibu.
Selain itu, di sekitarnya banyak penjual makanan seperti nasi kuning, ayam bakar, lontong kari, batagor, dimsum, dan masih banyak lagi.
Sehingga, sesudah lari pagi anda bisa langsung sarapan dengan jajanan yang ada di GOR Saparua.

Lapangan Gasibu

Salah satu tempat jogging di Bandung ini cukup populer bagi warga sekitar atau wisatawan luar kota yang suka berolahraga.
Lapangan yang berada di Jl. Diponegoro, Citarum, Kec. Bandung Wetan, Kota Bandung ini memiliki lintasan lari yang permukaannya dilapisi karet sintetis yang halus dan empuk.
Sehingga tak heran jika Lapangan Gasibu menjadi favorit warga untuk berolahraga.
Meskipun berada di tengah pusat Kota Bandung, Lapangan Gasibu juga sangat nyaman dengan berbagai tumbuhan pohon di sekitarnya yang membuat suasana semakin segar untuk berolahraga di pagi dan sore hari.
BACA JUGA : 6 Destinasi Wisata Bandung yang Instagramable, Cocok untuk Jadi Wahana Berfoto
Ads Banner

BERITA TERKINI

Polres Kulon Progo Musnahkan Ribuan Minuman Keras

Polres Kulon Progo Musnahkan Ribuan Minuman Keras

Selasa, 22 Oktober 2024 23:08 WIB
Peringatan Hari Santri 2024 di Kulon Progo: Penghargaan untuk Santri dan Masa Depan

Peringatan Hari Santri 2024 di Kulon Progo: Penghargaan untuk Santri dan Masa Depan

Selasa, 22 Oktober 2024 21:29 WIB
Cemburu Buta, Pria Semarang Tikam Pacar 15 Kali Sampai Tewas

Cemburu Buta, Pria Semarang Tikam Pacar 15 Kali Sampai Tewas

Selasa, 22 Oktober 2024 20:33 WIB
Gustan Ganda Dilantik Jabat Ketua DPRD Kabupaten Sleman

Gustan Ganda Dilantik Jabat Ketua DPRD Kabupaten Sleman

Selasa, 22 Oktober 2024 19:09 WIB
Bagi-Bagi Uang, Bawaslu Sleman Panggil Cawabup Paslon 1

Bagi-Bagi Uang, Bawaslu Sleman Panggil Cawabup Paslon 1

Selasa, 22 Oktober 2024 18:45 WIB
Mantan Lurah Maguwoharjo Sleman Jalani Sidang Pembacaan Surat Dakwaan

Mantan Lurah Maguwoharjo Sleman Jalani Sidang Pembacaan Surat Dakwaan

Selasa, 22 Oktober 2024 18:33 WIB
Pimpinan Dewan DPRD Bantul Resmi Dilantik, Pembentukan Alkap Bakal Dikebut

Pimpinan Dewan DPRD Bantul Resmi Dilantik, Pembentukan Alkap Bakal Dikebut

Selasa, 22 Oktober 2024 15:46 WIB
Komentar Mahfud MD Soal Surat Undangan Haul dan Tasyakuran Yandri Susanto: Tidak Boleh

Komentar Mahfud MD Soal Surat Undangan Haul dan Tasyakuran Yandri Susanto: Tidak Boleh

Selasa, 22 Oktober 2024 13:02 WIB
Sopir Molen Penyebab Kecelakaan Kereta di Sedayu Bantul Resmi Ditetapkan Jadi Tersangka

Sopir Molen Penyebab Kecelakaan Kereta di Sedayu Bantul Resmi Ditetapkan Jadi Tersangka

Selasa, 22 Oktober 2024 12:07 WIB
Miris, Begini Kondisi Korban Kecelakaan di Jalan Pantura Batang Saat ini

Miris, Begini Kondisi Korban Kecelakaan di Jalan Pantura Batang Saat ini

Selasa, 22 Oktober 2024 11:15 WIB