Kesehatan , Artikel

8 Makanan untuk Kesehatan Ginjal, Wajib Dikonsumsi untuk Miliki Tubuh Sehat

profile picture Tim Red 5
Tim Red 5
Makanan untuk Kesehatan Ginjal
Daftar rekomendasi makanan untuk kesehatan Ginjal. (Ilustrasi: Freepik)

6. Kale

Kale merupakan sayuran yang mampu menjaga kesehatan ginjal karena mengandung rendah kalium.

Makanan sehat yang satu ini juga mengandung vitamin A dan C, kalsium, serta mineral yang dapat membantu fungsi normal organ ginjal.

7. Bayam

Bayam merupakan sumber vitamin A yang diperlukan untuk memproduksi jaringan epitel, yaitu jaringan yang melapisi tabung filtrasi kecil di dalam ginjal dan saluran kemih.

Fungsinya adalah melapisi seluruh organ, pembuluh darah, pembuluh getah bening, dan rongga dalam tubuh.

8. Kacang Polong dan Kacang Hijau

Kacang polong dan kacang hijau memiliki kandungan rendah potasium dan tinggi serat.

Serat sendiri diperlukan untuk menjaga kadar gula darah agar tetap stabil, yang berperan penting dalam mengelola berat badan berlebih dan diabetes.

Kedua gangguan kesehatan tersebut merupakan penyebab utama penyakit ginjal.  

Itulah beberapa makanan untuk kesehatan Ginjal yang sangat bermanfaat untuk menjaga kelangsungan hidup.

Menjaga kesehatan organ ginjal bukan hanya dapat dilakukan dari konsumsi sayuran dan makanan sehat lainnya saja, tetapi juga suplemen atau multivitamin yang sesuai dengan kondisi tubuh. ****

Ads Banner

BERITA TERKINI

Pesan Menkes Budi: Dewan Pengawas Harus Kawal Tugas Direksi RS dan Jaga RS ...

Pesan Menkes Budi: Dewan Pengawas Harus Kawal Tugas Direksi RS dan Jaga RS ...

Minggu, 19 Mei 2024 09:41 WIB
Disambut Luhut, Elon Musk Tiba di Bali untuk Resmikan Starlink

Disambut Luhut, Elon Musk Tiba di Bali untuk Resmikan Starlink

Minggu, 19 Mei 2024 09:22 WIB
Jam Berangkat KRL Solo 19-21 Mei 2024, Keberangkatan Pertama dari Stasiun Palur

Jam Berangkat KRL Solo 19-21 Mei 2024, Keberangkatan Pertama dari Stasiun Palur

Minggu, 19 Mei 2024 09:19 WIB
Jadwal KRL Jogja 19-21 Mei 2024, Jam Berangkat dari 3 Stasiun

Jadwal KRL Jogja 19-21 Mei 2024, Jam Berangkat dari 3 Stasiun

Minggu, 19 Mei 2024 09:18 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 19 Mei 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 19 Mei 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Minggu, 19 Mei 2024 08:02 WIB
Ramalan Zodiak Senin 20 Mei 2024 Khusus untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, ...

Ramalan Zodiak Senin 20 Mei 2024 Khusus untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, ...

Minggu, 19 Mei 2024 07:42 WIB
Harga Emas Antam Hari ini Minggu 19 Mei 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Antam Hari ini Minggu 19 Mei 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Minggu, 19 Mei 2024 07:10 WIB
Ramalan Zodiak Senin 20 Mei 2024 Lengkap untuk Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, ...

Ramalan Zodiak Senin 20 Mei 2024 Lengkap untuk Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, ...

Minggu, 19 Mei 2024 05:55 WIB
Keberadaan Kapal Hilang Kontak Masih Belum Ditemukan, Petugas Terus Mencari Hingga Malam Hari

Keberadaan Kapal Hilang Kontak Masih Belum Ditemukan, Petugas Terus Mencari Hingga Malam Hari

Minggu, 19 Mei 2024 00:00 WIB
Pilkada Gunungkidul, 12 Orang Berebut Tiket dari Partai Gerindra

Pilkada Gunungkidul, 12 Orang Berebut Tiket dari Partai Gerindra

Sabtu, 18 Mei 2024 23:24 WIB