Berita , Jabodetabek

Aksi Pelecehan Seksual di Commuter Line Bekasi Kembali Terjadi, Saksi Mata Sempat Diancam

profile picture Feni Amelia
Feni Amelia
Aksi Pelecehan Seksual di Commuter Line Bekasi Kembali Terjadi, Saksi Mata Sempat Diancam
Aksi Pelecehan Seksual di Commuter Line Bekasi Kembali Terjadi, Saksi Mata Sempat Diancam
HARIANE - Aksi pelecehan seksual di commuter line Bekasi kini kembali terjadi.
Seorang penumpang merekam aksi pelecehan seksual di commuter line Bekasi yang akhirnya videonya tersebar di sosial media.
Aksi pelecehan seksual di commuter line Bekasi ini membuat resah, terutama para penumpang di kereta yang sama.
Adanya bukti aksi pelecehan seksual di commuter line Bekasi membuat aksi tidak bermoral ini menjadi viral.
BACA JUGA : Cara Melaporkan Pelecehan Seksual Saat Berada di Dalam Kereta Api 

Aksi Pelecehan Seksual di Commuter Line Bekasi

Dilansir dari akun Instagram @krlmania, Sabtu, 16 Juli 2022, aksi pelecehan seksual tersebut terjadi di commuter line jurusan Bekasi via Pasar Senen.
Dalam unggahan video, tampak potongan chat antara saksi mata yang merupakan penumpang lain dengan akun resmi Instagram @commuterline.
Dalam chat tersebut ditampakkan alur terjadinya aksi pelecehan terhadap korban.
Menurut keterangan saksi mata, ia menyaksikan tindakan pelecehan tersebut saat dirinya sedang pulang sekolah.
Saat itu, ia naik KRL commuter line jurusan Bekasi via pasar senen dengan keberangkatan pukul 12.50 WIB.
Ia duduk di gerbong tiga yang berhadapan langsung dengan seorang perempuan.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Cuaca Panas Terik di DIY, Ini Penjelasan BMKG

Cuaca Panas Terik di DIY, Ini Penjelasan BMKG

Senin, 28 April 2025
Ramai Soal Debt Collector, Polisi Buka Aduan Jika Warga Dapatkan Ancaman

Ramai Soal Debt Collector, Polisi Buka Aduan Jika Warga Dapatkan Ancaman

Senin, 28 April 2025
Kasus Pengacara Bawa Senpi Ilegal di Jakpus : Positif Narkoba dan Terlibat Laka

Kasus Pengacara Bawa Senpi Ilegal di Jakpus : Positif Narkoba dan Terlibat Laka

Senin, 28 April 2025
Tinjau Makan Bergizi Gratis di Gunungkidul, Begini Tanggapan Pangdam IV/Diponegoro

Tinjau Makan Bergizi Gratis di Gunungkidul, Begini Tanggapan Pangdam IV/Diponegoro

Senin, 28 April 2025
Jasad Pria Tenggelam di Sungai Progo Bantul Ditemukan 5,9 KM dari TKP

Jasad Pria Tenggelam di Sungai Progo Bantul Ditemukan 5,9 KM dari TKP

Senin, 28 April 2025
Pemkab Bantul Bakal Beri Bantuan Hukum untuk Mbah Tupon

Pemkab Bantul Bakal Beri Bantuan Hukum untuk Mbah Tupon

Senin, 28 April 2025
Jelang Keberangkatan, 66 Tenaga Kesehatan dan 323 Petugas Haji 2025 Bertolak ke Tanah ...

Jelang Keberangkatan, 66 Tenaga Kesehatan dan 323 Petugas Haji 2025 Bertolak ke Tanah ...

Senin, 28 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Senin 28 April 2025 Turun Tipis, Cek Rinciannya ...

Harga Emas Antam Hari ini Senin 28 April 2025 Turun Tipis, Cek Rinciannya ...

Senin, 28 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Senin 28 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Senin 28 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Senin, 28 April 2025
Tenggelam Akibat Terpeleset saat Memancing, 2 Bocah di Gunungkidul Ditemukan Meninggal Dunia

Tenggelam Akibat Terpeleset saat Memancing, 2 Bocah di Gunungkidul Ditemukan Meninggal Dunia

Senin, 28 April 2025