Berita

Alasan Pelaku Pelecehan Seksual Pria di Toilet SMS Berubah-ubah, Berikut Kronologi Lengkapnya

profile picture Rosita Maela Sari
Rosita Maela Sari
alasan pelaku pelecehan seksual pria di toilet
Alasan pelaku pelecehan seksual pria di toilet SMS berubah-ubah (Ilustrasi: Pexels/MarkusSpike)

HARIANE - Alasan pelaku pelecehan seksual pria di toilet SMS tengah viral di media sosial cukup mengejutkan warganet.

Pasalnya, kasus pelecehan seksual pada pria dianggap jarang terjadi jika dibandingkan pada perempuan.

Pelaku yang mengubah-ubah alasannya setelah melakukan hal tak senonoh itu ketika ditanyai oleh korban, berikut kronologi lengkapnya.

Alasan Pelaku Pelecehan Seksual Pria di Toilet SMS Berubah-ubah

Akun Tiktok Mr.Whitegpol mengunggah video mengenai insiden pelecehan seksual yang diterimanya dari seorang pria di sebuah pusat perbelanjaan di Serpong pada 30 April 2023 lalu.

Pada saat itu, korban dan pacarnya tengah bepergian di SMS, lalu korban izin ke toilet untuk buang air kecil.

Pada saat itulah korban mendapatkan pelecehan dari seorang pria yang juga berada di toilet tersebut.

Karena aksinya sudah tertangkap basah, si korban langsung memukul pelaku dan menyeretnya keluar toilet.

Di luar toilet, korban langsung menginterogasinya. Sementara pacarnya merekam peristiwa tersebut.

Dilansir dari akun Tiktok Nicholas Tunggal, terungkap 2 alasan pelaku pelecehan seksual pria di toilet yang berbeda-beda.

Saat masih di dalam toilet, pelaku mengaku alasan dia melakukan hal tersebut karena ingin membantu korban.

Namun, saat diinterogasi di luar toilet yang kondisinya memang ramai oleh pengunjung, pelaku tiba-tiba mengganti alasannya.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Kebakaran Bengkel di Sleman, Begini Kronologinya

Kebakaran Bengkel di Sleman, Begini Kronologinya

Jumat, 25 April 2025
Gunungkidul Galakkan Gerakan Memandikan Sapi di Telaga

Gunungkidul Galakkan Gerakan Memandikan Sapi di Telaga

Jumat, 25 April 2025
Pemkab Gunungkidul Lakukan Kick Off Jumat Bersih Gunungkidul Bebas Sampah

Pemkab Gunungkidul Lakukan Kick Off Jumat Bersih Gunungkidul Bebas Sampah

Jumat, 25 April 2025
Terima Gelar KMT H Pangarsohadiprojo, Bupati Sleman Komitmen Jaga Amanah dalam Melayani Masyarakat

Terima Gelar KMT H Pangarsohadiprojo, Bupati Sleman Komitmen Jaga Amanah dalam Melayani Masyarakat

Jumat, 25 April 2025
Tumpukan Sampah Misterius Muncul di Pantai Dewaruci Sanden Bantul, Panewu: Kiriman dari Pasar ...

Tumpukan Sampah Misterius Muncul di Pantai Dewaruci Sanden Bantul, Panewu: Kiriman dari Pasar ...

Jumat, 25 April 2025
Belum Optimal, Bupati Bantul Minta DLH Segera Perbaiki Fasilitas TPST Modalan

Belum Optimal, Bupati Bantul Minta DLH Segera Perbaiki Fasilitas TPST Modalan

Jumat, 25 April 2025
Pembangunan Gedung DPRD DIY Baru Dimulai Hari Ini, Gunakan Anggaran Rp293 Miliar

Pembangunan Gedung DPRD DIY Baru Dimulai Hari Ini, Gunakan Anggaran Rp293 Miliar

Jumat, 25 April 2025
Kabar Gembira! ASN dan Masyarakat di Kabupaten Bantul Bisa Cek Kesehatan Gratis

Kabar Gembira! ASN dan Masyarakat di Kabupaten Bantul Bisa Cek Kesehatan Gratis

Jumat, 25 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Jumat 25 April 2025, Naik atau Turun Lagi?

Harga Emas Antam Hari ini Jumat 25 April 2025, Naik atau Turun Lagi?

Jumat, 25 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 25 April 2025 Berapa? Berikut Rincian Lengkapnya

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 25 April 2025 Berapa? Berikut Rincian Lengkapnya

Jumat, 25 April 2025