Berita

Alfamart Tunjuk Hotman Paris Jadi Kuasa Hukum, Dukung Penyelesaian Dugaan Karyawan yang Diintimidasi

profile picture Tri Lestari
Tri Lestari
Alfamart Tunjuk Hotman Paris Jadi Kuasa Hukum, Dukung Penyelesaian Dugaan Karyawan yang Diintimidasi
Alfamart tunjuk Hotman Paris jadi kuasa hukum. (Foto: Instagram/Alfamart)
HARIANE – Alfamart tunjuk Hotman Paris jadi kuasa hukum secara resmi pasca kasus yang menimpa salah satu karyawannya di Alfamart Sampora, Tangerang Selatan.
Alfamart tunjuk Hotman Paris jadi kuasa hukum berdasarkan keterangan resmi yang baru dikeluarkan oleh PT Sumber Alfaria Trijaya Tbk. (Alfamart).
Berikut informasi lengkap mengenai Alfamart tunjuk Hotman Paris jadi kuasa hukum berdasarkan pada keterangan tersebut.

Alfamart Tunjuk Hotman Paris Jadi Kuasa Hukum

BACA JUGA : Viral, Pegawai Alfamart Minta Maaf kepada Terduga Pencuri Coklat, Menjadi Trending Topik Twitter 14 Agustus 2022
Dilansir dari unggahan video pada akun Instagram resmi Alfamart, dapat diketahui bahwa pihak manajemen Alfamart memberikan dukungan secara penuh kepada karyawannya yang telah mengalami tindakan intimidasi.
Hal ini terlihat dari keterangan yang disampaikan oleh Corporate Affairs Director PT Sumber Alfaria Trijaya Tbk. (Alfamart), Solihin.
Dalam video tersebut, Solihin secara tegas menyampaikan bahwa pihaknya telah menunjuk Hotman Paris sebagai kuasa hukum.
“Alfamart telah menunjuk kantor kuasa hukum Hotman Paris Hutapea sebagai kuasa hukum kami,” ucapnya.
Hal ini merupakan bentuk dukungan terhadap salah satu karyawannya yang telah bekerja sesuai dengan prosedur pada saat terjadi aksi pencurian di Gerai Alfamart Sampora, Tangerang Selatan.
Peristiwa yang terjadi pada Sabtu, 13 Agustus 2022 yang lalu tersebut menjadi viral di media sosial setelah terduga pelaku pencurian membawa pengacara dan menuntut karyawan tersebut untuk meminta maaf.
Hal ini kemudian menjadi perhatian oleh manajemen Alfamart hingga menunjuk Hotman Paris sebagai kuasa hukum untuk kasus tersebut.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Hadapi Musim Kemarau, BPBD Gunungkidul Siapkan Ribuan Tangki Air Bersih

Hadapi Musim Kemarau, BPBD Gunungkidul Siapkan Ribuan Tangki Air Bersih

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Jumat, 18 April 2025
Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Jumat, 18 April 2025
Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Jumat, 18 April 2025
Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Kamis, 17 April 2025
Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Kamis, 17 April 2025
Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Kamis, 17 April 2025
Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Kamis, 17 April 2025
Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Kamis, 17 April 2025