Berita

Aluran Dana Johnny G Plate ke Partai Nasdem, Surya Paloh: Priksa Seluruhnya!

profile picture Tim Red 1
Tim Red 1
Aliran dana johnny G Plate
Surya Paloh persilakan pemeriksaan menyeluruh terkait dugaan aliran dana Johnny G Plate di Partai Nasdem. (Foto: Instagram/suryapalohid)

HARIANE - Dugaan aliran dana Johnny G Plate ke Partai Nasdem m3njadi salah satu yang sempat disinggung oleh Kejagung. 

Pasca penentapan Sekjen Partai Nasdem yang juga sebagai Menkominfo itu sebagai tersangka korupsi proyek pembangunan BTS, dugaan arah aliran dana pun disorot. 

Menanggapi hal ini, Ketua Umum Partai Nasdem, Surya Paloh mengaku sangat terbuka bagi pengungkapan kasus ini. 

Bahkan pihaknya berharap pemeriksaan dapat dilakukan menyeluruh. 

"Priksa seluruh yang kemungkinan, dari ujung kiri ke ujung kanan, dari barat ke timur, atas bawah, siapa saja yang terlibat," sebutnya, Rabu, 17 Mei 2023.

Meski begitu, Surya Paloh meminta agar tidak ada pengecualian, sehingga tidak ada tebang pilih dalam pemeriksaan. 

"Berikan hukuman setimpal, tanpa ada previlage, si A boleh diperiksa si C tidak boleh diperiksa," imbuhnya. 

Sementara menanggapi isu intervensi politik dalam kasus ini, Surya Paloh menyebut pihaknya masih berfikiran positif. 

"Sampai sejauh ini saya berfikir positif, tidak ada itu intervensi. Tapi kita tidak tahu esok hari, siapa yang guaranteed (menjamin) bahwa kasus ini tidak diintervensi," tegasnya. 

Diberitakan sebelumnya, Memteri Kominfo, Johnny G Plate ditetapkan sebagai tersangka oleh Kejagung pada Rabu siang. 

Politisi Partai Nasdem itu ditetapkan sebagai tersangka korupsi proyek BTS yang merugikan negara hingga Rp 8 trilliun.

Johnny G Plate menjabat sebagai menteri yang memiliki kuasa pengguna anggaran proyek tersebut. 

Ads Banner

BERITA TERKINI

Polisi Tangkap Pelaku Pembunuhan Pria dalam Karung di Tangerang

Polisi Tangkap Pelaku Pembunuhan Pria dalam Karung di Tangerang

Kamis, 24 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Kamis 24 April 2025 Turun Drastis! Cek Rinciannya ...

Harga Emas Antam Hari ini Kamis 24 April 2025 Turun Drastis! Cek Rinciannya ...

Kamis, 24 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Kamis 24 April 2025 Turun! Yakin Mau Beli ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Kamis 24 April 2025 Turun! Yakin Mau Beli ...

Kamis, 24 April 2025
Pemkab Kulon Progo Dorong Modernisasi Pertanian Demi Tingkatkan Produktivitas

Pemkab Kulon Progo Dorong Modernisasi Pertanian Demi Tingkatkan Produktivitas

Kamis, 24 April 2025
Mudahkan Akses, Dinas Kominfo Kulon Progo Perluas Jaringan Internet

Mudahkan Akses, Dinas Kominfo Kulon Progo Perluas Jaringan Internet

Kamis, 24 April 2025
Rakus, Seorang Petugas BUMDES Gelapkan Uang Lebih dari Rp 1 Miliar

Rakus, Seorang Petugas BUMDES Gelapkan Uang Lebih dari Rp 1 Miliar

Rabu, 23 April 2025
Sembilan Pasangan Nikah Bareng di Pantai Sundak, Ini Keunikan Mahar yang Digunakan

Sembilan Pasangan Nikah Bareng di Pantai Sundak, Ini Keunikan Mahar yang Digunakan

Rabu, 23 April 2025
Polisi Rilis Ciri-ciri Mayat Pria Terbungkus Karung Dalam Got di Tangerang

Polisi Rilis Ciri-ciri Mayat Pria Terbungkus Karung Dalam Got di Tangerang

Rabu, 23 April 2025
Kecelakaan di Jogja, Mobil Sruduk Sejumlah Kendaraan di Rel Kereta Timoho

Kecelakaan di Jogja, Mobil Sruduk Sejumlah Kendaraan di Rel Kereta Timoho

Rabu, 23 April 2025
Peringatan HUT TAGANA Ke-21 se-DIY, Kabupaten Sleman Jadi Tuan Rumah

Peringatan HUT TAGANA Ke-21 se-DIY, Kabupaten Sleman Jadi Tuan Rumah

Rabu, 23 April 2025