Berita , Nasional , Headline

Dugaan 11 Aplikasi di Play Store Curi Data Pengguna, Berikut Isi Siaran Pers Kemenkominfo

profile picture Zanida Zulfana Kusnasari
Zanida Zulfana Kusnasari
Dugaan 11 Aplikasi di Play Store Curi Data Pengguna, Berikut Isi Siaran Pers Kemenkominfo
Dugaan 11 Aplikasi di Play Store Curi Data Pengguna, Berikut Isi Siaran Pers Kemenkominfo
HARIANE – Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kemenkominfo) sedang mendalami dugaan 11 aplikasi di Play Store curi data pengguna tanpa hak.
Dugaan 11 aplikasi di Play Store curi data pengguna ternyata telah banyak diunduh dan diakses oleh masyarakat, salah satu aplikasinya bahkan telah diunduh sebanyak 10 juta pengguna.
Dugaan 11 aplikasi di Play Store curi data pengguna ditanggapi oleh Kemenkominfo melalui siaran pers No. 147/HM/KOMINFO/04/2022 yang berisi imbauan untuk masyarakat agar dapat memeriksa daftar aplikasi yang diduga mengambil data pribadi secara tanpa hak.
Saat ini Kemenkominfo diketahui telah mengontak pihak Google Play Store terkait situasi ini agar diatasi lebih lanjut.
BACA JUGA :
Cara Dapat Set Top Box Gratis dari Kominfo untuk Nonton Siaran TV Digital, Wajib Catat!
Selain itu, masyarakat juga diminta melakukan langkah pengamanan, antara lain memutakhirkan sistem keamanan perangkat, melakukan instalasi ulang terhadap aplikasi, dan tidak memberikan data pribadi kepada pihak yang tidak berkepentingan.
Dilansir dari Instagram resmi Siber Polda Metro Jaya yang diunggah pada Kamis, 21 April 2022, Subdit IV Tipidsiber Direskrimsus Polda Metro mengungkapkan terdapat 11 aplikasi di Play Store mencuri data pribadi pengguna, salah satu yang paling disoroti adalah aplikasi azan dan salat.

Berikut daftar dugaan 11 aplikasi di Play Store curi data pengguna:

1. Speed Camera Radar - 10 juta unduhan
2. Al-Moazin Lite (Prayer Times) - 10 juta unduhan
3. WiFi Mouse (remote control PC) - 10 juta unduhan
4. QR & Barcode Scanner - 5 juta unduhan
Ads Banner

BERITA TERKINI

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB
Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Kamis, 21 November 2024 18:38 WIB
PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

Kamis, 21 November 2024 18:00 WIB
Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Kamis, 21 November 2024 17:50 WIB
Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Kamis, 21 November 2024 17:40 WIB
Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Kamis, 21 November 2024 17:15 WIB
Kata Yusril Soal ‘Pembebasan’ Mary Jane Veloso : Banyak yang Salah Mengerti

Kata Yusril Soal ‘Pembebasan’ Mary Jane Veloso : Banyak yang Salah Mengerti

Kamis, 21 November 2024 14:14 WIB