Berita , Jabar

Anak SD Tertabrak Kereta Api di Kosambi Karawang, Netizen Pertanyakan Keberadaan Orang Tua

profile picture Ima Rahma Mutia
Ima Rahma Mutia
anak SD tertabrak kereta api di Kosambi Karawang
Seorang anak SD tertabrak kereta api di Kosambi Karawang Jawa Timur. (Foto: Instagram/infokrw)

HARIANE – Naas, seorang anak SD tertabrak kereta api di Kosambi Karawang hari ini Kamis, 3 Agustus 2023.

Kecelakaan hari ini yang terjadi di Gang Artis, Kosambi, Karawang, Jawa Barat itu terjadi sekitar pukul 12.25 WIB.

Korban kecelakaan di Karawang hari ini yang duduk di kelas 2 SD tersebut langsung tewas di tempat karena mengalami luka yang cukup parah dibagian kepala.

Kronologi Anak SD Tertabrak Kereta Api di Kosambi Karawang

Berdasarkan unggahan akun Instagram @infokrw, terlihat sejumlah warga mengerumuni jasad anak SD yang belum diketahui identitasnya itu.

Dalam video yang diunggah, jasad korban sudah ditutupi dengan kardus dan daun pisang. Terlihat pula aparat kepolisian di dekat TKP untuk mengevakuasi jasad korban.

Hingga saat ini, belum diketahui bagaimana awal mula anak SD tertabrak kereta api di Kosambi Karawang.

anak SD tertabrak kereta api di Kosambi Karawang
Menurut saksi, korban meninggal ditempat dengan luka parah di kepala. (Foto: Instagram/infokrw)

Namun jika dilihat dari lokasi kejadian kecelakaan hari ini, diduga korban menyeberang di lokasi yang tidak terdapat palang pintu kereta api.

Seorang netizen dengan akun Instagram @raheem.51 yang diduga melihat kondisi jasad korban mengatakan kalau korban kemungkinan bukan tertabrak, melainkan terserempet gerbong kereta.

Ngeliat dari kondisi si anak kayaknya keresempet bukan ketabrak karna badan utuh Cuma luka di kepala yang cukup parah,” ujar akun Instagram tersebut.

Beberapa netizen pun bertanya-tanya keberadaan sang orang tua. Mengingat korban masih kelas 2 SD dan masih butuh untuk diantar jemput saat sekolah.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Tenggelam Akibat Terpeleset saat Memancing, 2 Bocah di Gunungkidul Ditemukan Meninggal Dunia

Tenggelam Akibat Terpeleset saat Memancing, 2 Bocah di Gunungkidul Ditemukan Meninggal Dunia

Senin, 28 April 2025
KAI Daop 6 Yogyakarta Beberkan Kasus Temperan Kereta Api Triwulan I 2025, Ini ...

KAI Daop 6 Yogyakarta Beberkan Kasus Temperan Kereta Api Triwulan I 2025, Ini ...

Minggu, 27 April 2025
Kisah Mbah Tupon, Lansia Buta Huruf Ditipu hingga Terancam Kehilangan Tanah dan Bangunan

Kisah Mbah Tupon, Lansia Buta Huruf Ditipu hingga Terancam Kehilangan Tanah dan Bangunan

Minggu, 27 April 2025
2 Anak Tenggelam di Sungai Ngreneng, 1 Korban Meninggal Dunia

2 Anak Tenggelam di Sungai Ngreneng, 1 Korban Meninggal Dunia

Minggu, 27 April 2025
Dapat Bantuan CSR, 1 Rumah Tak Layak Huni di Ngampilan Jogja Dibedah

Dapat Bantuan CSR, 1 Rumah Tak Layak Huni di Ngampilan Jogja Dibedah

Minggu, 27 April 2025
Kecelakaan di Jalan Mayjen Jonosewojo Surabaya, Pemotor Tewas Ditabrak Truk

Kecelakaan di Jalan Mayjen Jonosewojo Surabaya, Pemotor Tewas Ditabrak Truk

Minggu, 27 April 2025
Menyisiri Pantai Kayu Arum, Hidden Gem di Gunungkidul yang Cocok untuk Melepas Penat

Menyisiri Pantai Kayu Arum, Hidden Gem di Gunungkidul yang Cocok untuk Melepas Penat

Minggu, 27 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Minggu 27 April 2025 Stabil, Berikut Info Lengkapnya

Harga Emas Antam Hari ini Minggu 27 April 2025 Stabil, Berikut Info Lengkapnya

Minggu, 27 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 27 April 2025 Naik atau Turun? Berikut ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 27 April 2025 Naik atau Turun? Berikut ...

Minggu, 27 April 2025
Sama-sama Akan Menyalip di Jalan Jogja-Wonosari, Bus Tabrak Sepeda Motor, Satu Orang Meninggal ...

Sama-sama Akan Menyalip di Jalan Jogja-Wonosari, Bus Tabrak Sepeda Motor, Satu Orang Meninggal ...

Sabtu, 26 April 2025