Gaya Hidup

Apakah Jamur Ringworm Bahaya? Kenali dan Segera Atasi Apabila Ada Gejala Ini

profile picture Riza Marzuki
Riza Marzuki
Apakah Jamur Ringworm Bahaya? Kenali dan Segera Atasi Apabila Ada Gejala Ini
Apakah Jamur Ringworm Bahaya? Kenali dan Segera Atasi Apabila Ada Gejala Ini
HARIANE-Apakah jamur ringworm bahaya? Kini masih menjadi pertanyaan di benak banyak orang.
Lantaran kurangnya pemahaman mengenai jamur tersebut, terutama bagi yang memiliki hewan peliharaan. Pertanyaan tentang apakah jamur ringworm bahaya, menjadi poin penting yang harus dipahami.
Apalagi masih banyak orang belum paham mengenai jamur ringworm, dan apakah jamur ringworm bahaya terutama kepada manusia.

Sebenarnya apakah jamur ringworm? Apakah jamur ringworm bahaya?

Dilansir dari laman Elibrary Unikom, Ringworm adalah penyakit gangguan pada kulit yang disebabkan oleh jamur bernama tinea yang berasal dari hewan.
Penyakit ringworm ini disebabkan oleh jamur yang bernama tinea. Sedangkan jamur tinea terdiri dari berbagai jenis, yakni Tinea Capitis, Tinea Corposis, Tinea Crusis dan juga Pedis Tinea.
BACA JUGA : Dugaan Penyebab Kecelakaan Maut Truk Pertamina di Cibubur, Begini Keterangan dari Pihak Kepolisian
Penyakit jamur ringworm ini menyerang kulit hewan, seperti kucing, anjing dan hewan ternak lainnya. Bahkan, manusia juga bisa terkena penyakit jamur ringworm ini.
Penyakit ringworm biasanya muncul akibat interaksi secara langsung dengan hewan peliharaan yang sedang mengidap penyakit jamur pada tubuhnya atau bisa juga karena ditularkan melalui udara dan tanah.

Gejala penyakit jamur ringworm

Apakah jamur ringworm bahaya
Apakah jamur ringworm bahaya, penyakit hewan. (Foto by noppasin suksawat iStock)
Awal mula terjadinya atau munculnya penyakit ringworm adalah dengan munculnya bentol – bentol kecil pada tubuh. Area bentol dan sekitarnya tersebut akan terasa sangat gatal.
Apabila di garuk, bagian bentol akan menjadi menyebar dan membuat lingkaran dengan mengelupaskan kulit seperti sisik.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Tabrak Truk dari Belakang, Pengendara Motor Meninggal Dunia

Tabrak Truk dari Belakang, Pengendara Motor Meninggal Dunia

Jumat, 22 November 2024 20:29 WIB
4 SPBU Disegel Karena Pakai Alat Untuk Curangi Konsumen, Begini Kata Hiswana Migas ...

4 SPBU Disegel Karena Pakai Alat Untuk Curangi Konsumen, Begini Kata Hiswana Migas ...

Jumat, 22 November 2024 20:05 WIB
Agung-Ambar Dapatkan Dukungan dari Keluarga Matahari 1912

Agung-Ambar Dapatkan Dukungan dari Keluarga Matahari 1912

Jumat, 22 November 2024 19:44 WIB
Bawaslu Sleman Minta KPU Antisipasi TPS Rawan

Bawaslu Sleman Minta KPU Antisipasi TPS Rawan

Jumat, 22 November 2024 18:49 WIB
Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Jumat, 22 November 2024 12:54 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 22 November 2024 10:04 WIB
WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

Jumat, 22 November 2024 09:33 WIB
Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jumat, 22 November 2024 09:05 WIB
Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Jumat, 22 November 2024 07:37 WIB
Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB