Berita

Aplikasi Bantu Ind Sebagai Penyedia Jasa Harian, Bantu Layani Keperluan Sehari-hari

profile picture Tri Lestari
Tri Lestari
Aplikasi Bantu Ind Sebagai Penyedia Jasa Harian, Bantu Layani Keperluan Sehari-hari
Aplikasi Bantu Ind sebagai penyedia jasa harian. (Foto: Dok. Kominfo Jatim)
HARIANE – Aplikasi Bantu Ind sebagai penyedia jasa harian merupakan hasil karya dari lima orang mahasiswa Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS).
Aplikasi Bantu Ind sebagai penyedia jasa harian ini sebagai wadah penyedia keperluan jasa sehari-hari atau daily service.
Berikut informasi lengkap mengenai aplikasi Bantu Ind sebagai penyedia jasa harian dari golongan masyarakat kecil yang ahli dalam bidangnya masing-masing.

Aplikasi Bantu Ind Sebagai Penyedia Jasa Harian

BACA JUGA : Layanan Administrasi Kependudukan untuk Disabilitas di Jawa Timur Diluncurkan
Dilansir dari laman Kominfo Jawa Timur, aplikasi Bantu.Ind ini muncul dari rasa keprihatinan lima orang mahasiswa ITS terhadap penyedia jasa harian yang terdampak pandemi Covid-19.
Hal ini dikarenakan semenjak pandemi Covid-19 melanda Indonesia, konsumen dari penyedia jasa harian semakin berkurang.
Salah satu anggota tim, Nur Muhammad Adi Yahya menjelaskan bahwa aplikasi ini berawal dari kasus keahlian esensial masyarakat yang tersia-siakan dengan adanya pandemi Covid-19.
Oleh karena itu, Bantu.Ind dirancang untuk mengatasi masalah tersebut dengan menyediakan jasa layanan sehari-hari.
Jasa sehari-hari yang masuk dalam aplikasi ini antara lain jasa pijat, cleaning service, rumah, perbaikan peralatan dan elektronik, perawatan dan perbaikan kendaraan, kecantikan dan plumbing.
Sebelum merancang aplikasi ini, kelima mahasiswa dari Departemen Teknik Mesin Industri tersebut telah melakukan penelitian mengenai manfaat dan pentingnya aplikasi ini.
Dari hasil survey, sebanyak lebih dari 90 persen dari 78 responden dengan rentan umur 15 – 45 tahun menganggap aplikasi dengan konsep seperti ini akan bermanfaat.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB
Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Kamis, 21 November 2024 18:38 WIB
PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

Kamis, 21 November 2024 18:00 WIB
Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Kamis, 21 November 2024 17:50 WIB
Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Kamis, 21 November 2024 17:40 WIB
Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Kamis, 21 November 2024 17:15 WIB
Kata Yusril Soal ‘Pembebasan’ Mary Jane Veloso : Banyak yang Salah Mengerti

Kata Yusril Soal ‘Pembebasan’ Mary Jane Veloso : Banyak yang Salah Mengerti

Kamis, 21 November 2024 14:14 WIB