Berita , Jabar

Seorang Bocah di Bogor Kesetrum Setelah Pegang Tiang PJU, Korban Meninggal di Lokasi Kejadian

profile picture Tri Lestari
Tri Lestari
Seorang Bocah di Bogor Kesetrum Setelah Pegang Tiang PJU, Korban Meninggal di Lokasi Kejadian
TKP bocah di Bogor kesetrum setelah pegang tiang PJU. (Foto: Instagram/Jkupolmaspo)
HARIANE – Seorang bocah di Bogor kesetrum setelah pegang tiang PJU (penerangan jalan umum) pada Rabu, 13 Juli 2022.
Peristiwa mengenai seorang bocah di Bogor kesetrum setelah pegang tiang PJU ini dibagikan oleh akun media sosial JKU Polmas Polres Bogor pada Rabu, 13 Juli 2022.
Berikut informasi lengkap terkait peristiwa seorang bocah di Bogor kesetrum setelah pegang tiang PJU berdasarkan pada keterangan tersebut.

Seorang Bocah di Bogor Kesetrum Setelah Pegang Tiang PJU

BACA JUGA : ASN Kota Bogor Wajib Pakai Kasual Produk Lokal Tiap Selasa, Tingkatkan Penjualan Produk UMKM Lokal
Dilansir dari JKU Polmas Polres Bogor, dapat diketahui bahwa peristiwa nahas yang menewaskan seorang bocah laki-laki ini terjadi di TPU Blender, Kebon Pedes, Tanahsareal, Kota Bogor.
Dari keterangan yang ditulis oleh akun tersebut, dapat diketahui bahwa saat peristiwa tersebut terjadi, keadaan sedang diguyur hujan.
“Keadaan sedang diguyur hujan, seorang anak laki-laki yang sedang bermain hujan-hujanan,” tulis akun tersebut.
Adapun identitas dari korban yang meninggal tersebut adalah Mohon Sofyan Darmawan (10) yang tinggal di Kebon Pedes RT01/03, Tanahsareal, Kota Bogor, seperti yang dikutip dari akun @bogor24update.
Menurut saksi yang merupakan teman korban, peristiwa tersebut berawal saat korban dan temannya sedang bermain di sekitar lokasi.
Namun tiba-tiba turun hujan dengan deras sehingga saksi (teman korban) mengajak korban untuk berteduh.
Pada saat berjalan menuju tempat untuk berteduh itulah korban tanpa sengaja menyentuh tiang penerangan jalan yang beraliran listrik hingga kesetrum dan meninggal di lokasi.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Kecelakaan Tunggal di Gunungkidul, Pesepeda Asal Bantul Meninggal Dunia

Kecelakaan Tunggal di Gunungkidul, Pesepeda Asal Bantul Meninggal Dunia

Sabtu, 19 April 2025
Puluhan Ribu Jemaah Haji 2025 Ikut Murur dan Tanazul, Begini Skemanya

Puluhan Ribu Jemaah Haji 2025 Ikut Murur dan Tanazul, Begini Skemanya

Sabtu, 19 April 2025
Hilang Kendali, Mobil Listrik Tabrak Puluhan Motor di Sunter Jakut

Hilang Kendali, Mobil Listrik Tabrak Puluhan Motor di Sunter Jakut

Sabtu, 19 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 19 April 2025 Mulai Naik atau Turun ...

Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 19 April 2025 Mulai Naik atau Turun ...

Sabtu, 19 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 19 April 2025 Naik atau Turun? Berikut ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 19 April 2025 Naik atau Turun? Berikut ...

Sabtu, 19 April 2025
Hadapi Musim Kemarau, BPBD Gunungkidul Siapkan Ribuan Tangki Air Bersih

Hadapi Musim Kemarau, BPBD Gunungkidul Siapkan Ribuan Tangki Air Bersih

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Jumat, 18 April 2025
Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Jumat, 18 April 2025
Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Jumat, 18 April 2025