Gaya Hidup

Brand Reputation Girl Group November 2022, Masih Dikuasai Oleh Ini

profile picture Nadhirah
Nadhirah
Brand Reputation Girl Group November 2022, Masih Dikuasai Oleh Ini
Brand Reputation Girl Group November 2022, Masih Dikuasai Oleh Ini
HARIANE - Urutan brand reputation girl group November 2022 baru saja dikeluarkan.
Bagi yang belum tahu, brand reputation girl group November 2022 ini merupakan hasil analisis partisipasi konsumen, liputan media, interaksi, sampai indeks komunitas dari masing-masing girl group K-Pop mulai tanggal 13 Oktober hingga 13 November 2022.
Di samping menunjukkan hal tersebut, brand reputation girl group November 2022 juga menunjukkan tingkat ketenaran girl group K-Pop yang mungkin akan memiliki pengaruh dalam memenangkan penghargaan musik di akhir tahun 2022 mendatang.

Inilah 5 daftar teratas brand reputation girl group November 2022 yang dilansir dari Soompi.

BACA JUGA : Nominasi Best New Female Artist MAMA 2022 Ketat, Siapa yang Bakal Bawa Pulang Penghargaan?

1. Brand Reputation Girl Group November 2022: BLACKPINK

brand reputation girl group November 2022
Brand reputation girl group November 2022 pertama diduduki oleh ini. (Foto: Instagram/ sooyaaa__)
Mendapat indeks reputasi brand sebanyak 5.678.123, menjadikan BLACKPINK sebagai girl group K-pop yang menduduki urutan teratas dalam brand reputation girl group November 2022.
Ternyata hal ini disebabkan oleh banyaknya yang mencari mengenai world tour-nya di berbagai belahan dunia.
Menurut Instagram BLACKPINK, World Tour bertajuk BORN PINK di Benua Asia ini akan dilaksanakan mulai Januari 2023 hingga Mei 2023.
9 kota yang akan dikunjungi BLACKPINK di Asia adalah Bangkok, Hongkong, Riyadh, Abu Dhabi, Kuala Lumpur, Jakarta, Kaohsiung, Manila, dan Singapura.
Di Indonesia, konser tersebut akan diadakan di Gelora Bung Karno pada tanggal 11 dan 12 Maret 2023.
Selain world tur, banyak juga yang melakukan pencarian di internet mengenai penampilan, rekaman, dan iklan yang berhubungan dengan BLACKPINK.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Peringati Hari Kartini, Bupati Gunungkidul: Perempuan Tidak Boleh Takut Bersaing

Peringati Hari Kartini, Bupati Gunungkidul: Perempuan Tidak Boleh Takut Bersaing

Senin, 21 April 2025
Tren Coffee Shop Menjamur, Pemkab Sleman Dorong Produktivitas Kopi Merapi

Tren Coffee Shop Menjamur, Pemkab Sleman Dorong Produktivitas Kopi Merapi

Senin, 21 April 2025
Muncul Nama Kaliurang Pada Minuman Beralkohol, Pemkab Sleman Mensomasi Perusahaan

Muncul Nama Kaliurang Pada Minuman Beralkohol, Pemkab Sleman Mensomasi Perusahaan

Senin, 21 April 2025
Pengakuan Pelaku Penyerangan di Pom Jalan Parangtritis Bantul, Sempat Adu Tantang dengan Korban

Pengakuan Pelaku Penyerangan di Pom Jalan Parangtritis Bantul, Sempat Adu Tantang dengan Korban

Senin, 21 April 2025
Damkar Pekalongan Dapat Laporan Kebakaran Palsu, Pelapor Bisa Kena Pidana

Damkar Pekalongan Dapat Laporan Kebakaran Palsu, Pelapor Bisa Kena Pidana

Senin, 21 April 2025
Pemalakan di Toko Sembako Banjaran Bandung, Pembeli Diancam Pakai Sajam

Pemalakan di Toko Sembako Banjaran Bandung, Pembeli Diancam Pakai Sajam

Senin, 21 April 2025
Kakek di Bantul Nekat Curi Uang hingga Emas Perhiasan Milik Tetangganya, Alasannya Bikin ...

Kakek di Bantul Nekat Curi Uang hingga Emas Perhiasan Milik Tetangganya, Alasannya Bikin ...

Senin, 21 April 2025
Kecelakaan di Comal Baru Pemalang, Tronton Sasak Pemotor dan Terperosok ke Parit

Kecelakaan di Comal Baru Pemalang, Tronton Sasak Pemotor dan Terperosok ke Parit

Senin, 21 April 2025
Calon Jamaah Haji Gunungkidul Akan Jalani Vaksinasi Miningitis dan Polio

Calon Jamaah Haji Gunungkidul Akan Jalani Vaksinasi Miningitis dan Polio

Senin, 21 April 2025
Wow, Harga Emas Antam Hari ini Senin 21 April 2025 Naik Rp 15 ...

Wow, Harga Emas Antam Hari ini Senin 21 April 2025 Naik Rp 15 ...

Senin, 21 April 2025