Berita , Jabar

Buntut Pengrusakan Truk saat Demo Buruh di Cikarang Bekasi, Sejumlah Pria Diamankan Polisi

profile picture Ima Rahma Mutia
Ima Rahma Mutia
Buntut Pengrusakan Truk saat Demo Buruh di Cikarang Bekasi, Sejumlah Pria Diamankan Polisi
Sejumlah oknum yang ikut demo buruh di Cikarang Bekasi diamankan. (Ilustrasi: Freepik/freepik)

HARIANE – Aksi demo buruh di Cikarang Bekasi yang terjadi pada Kamis, 30 November 2023 diwarnai sejumlah aksi anarkis yang merugikan sejumlah pihak.

Salah satu aksi tak terpuji yang sempat mendapatkan sorotan tajam dari masyarakat Indonesia yaitu aksi pengrusakan dan pengeroyokan supir serta kenek truk.

Aksi tersebut dilakukan oleh sejumlah pendemo di pertigaan kawasan industri Ejip, Cikarang Selatan, Bekasi, Jawa Barat.

Belum diketahui penyebab pendemo melakukan aksi tersebut. Supir dan kenek babak belur dan truk dengan nomor polisi B 9780 FYY mengalami kerusakan di beberapa bagian.

Usai dikeroyok oleh sejumlah pendemo, supir truk yang berinisial JF tersebut kemudian melaporkan kejadian tersebut ke Polsek Cikarang Selatan.

Buntut Kerusuhan Demo Buruh di Cikarang Bekasi

Buntut Pengrusakan Truk saat Demo Buruh di Cikarang Bekasi, Sejumlah Pria Diamankan Polisi
Kondisi truk yang dihancurkan oleh pendemo di Cikarang.

Aksi demo buruh di Cikarang Bekasi dengan agenda menuntut kenaikan UMK 2024 kini berbuntut panjang.

Sebanyak enam pria yang diduga melakukan pengrusakan dan penganiayaan terhadap supir truk kini diamankan oleh Polisi.

Berdasarkan video yang diunggah di media sosial, pada awalnya keenam pria tersebut terlihat duduk santai di sebuah warung.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Pelaksanaan Makan Bergizi Gratis Kulon Progo Dapatkan Evaluasi

Pelaksanaan Makan Bergizi Gratis Kulon Progo Dapatkan Evaluasi

Sabtu, 18 Januari 2025 21:15 WIB
Dapat 11 Ribu Dosis Vaksin PMK, Pemda DIY Percepat Vaksinasi

Dapat 11 Ribu Dosis Vaksin PMK, Pemda DIY Percepat Vaksinasi

Sabtu, 18 Januari 2025 21:07 WIB
Kecelakaan di Magelang Hari ini, Kepala Pemotor Hampir Terlindas Mobil

Kecelakaan di Magelang Hari ini, Kepala Pemotor Hampir Terlindas Mobil

Sabtu, 18 Januari 2025 21:05 WIB
Gaji Pamong Kalurahan di Gunungkidul Naik Rp 70 Ribu

Gaji Pamong Kalurahan di Gunungkidul Naik Rp 70 Ribu

Sabtu, 18 Januari 2025 17:45 WIB
Tabrakan Motor vs Sepeda Listrik di Demak Memakan Korban Jiwa, Begini Kronologinya

Tabrakan Motor vs Sepeda Listrik di Demak Memakan Korban Jiwa, Begini Kronologinya

Sabtu, 18 Januari 2025 16:16 WIB
Kabar Gembira! Jamaah Indonesia Tak Menempati Mina Jadid saat Puncak Haji

Kabar Gembira! Jamaah Indonesia Tak Menempati Mina Jadid saat Puncak Haji

Sabtu, 18 Januari 2025 15:20 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 18 Januari 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 18 Januari 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Sabtu, 18 Januari 2025 10:36 WIB
Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 18 Januari 2025 Turun, Berikut Rinciannya

Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 18 Januari 2025 Turun, Berikut Rinciannya

Sabtu, 18 Januari 2025 10:35 WIB
DLH Cabut Laporan, Pelaku Pencurian Kayu di Gunungkidul Dibebaskan

DLH Cabut Laporan, Pelaku Pencurian Kayu di Gunungkidul Dibebaskan

Sabtu, 18 Januari 2025 08:22 WIB
Garuda Pertiwi Melangkah Mantap Menuju Piala Asia Futsal Wanita 2025, Siap rebut Juara ...

Garuda Pertiwi Melangkah Mantap Menuju Piala Asia Futsal Wanita 2025, Siap rebut Juara ...

Jumat, 17 Januari 2025 21:54 WIB