Berita , Nasional

Cara Bayar Tilang Elektronik Pakai ATM BRI, Gampang dan Bisa Dilakukan Dimana Saja

profile picture Ima Rahma Mutia
Ima Rahma Mutia
Cara Bayar Tilang Elektronik Pakai ATM BRI, Gampang dan Bisa Dilakukan Dimana Saja
Cara Bayar Tilang Elektronik Pakai ATM BRI, Gampang dan Bisa Dilakukan Dimana Saja
HARIANE – Cara bayar tilang elektronik sebaiknya diketahui setelah E-TLE mulai diberlakukan di beberapa kota besar di Indonesia.
Perlu diketahui, cara bayar tilang elektronik ternyata mudah dan anti ribet karena bisa membayar melalui ATM.
Lalu bagaimana cara bayar tilang elektronik dengan transfer? Adakah hal-hal penting yang harus diperhatikan sebelum melakukan pembayaran? Simak ulasannya disini.

Inilah Cara Bayar Tilang Elektronik Melalui ATM BRI

Electronic Traffic Law Enforcement (E-TLE) atau biasa disebut juga dengan tilang elektronik adalah implementasi teknologi untuk mencatat pelanggaran lalu lintas.
Dilansir dari kanal Youtube NTMC Polri, sebenarnya tilang elektronik sudah mulai diberlakukan sejak Oktober 2018 di beberapa kota besar di Indonesia.
BACA JUGA : Siap-siap! Tilang Elektronik di Sumatera Utara Akan Berlaku Mulai Agustus 2022 
Namun seiring berjalannya waktu, penerapan sistem tilang elektronik mulai diperluas ke berbagai wilayah di Indonesia, bahkan sudah sampai ke wilayah Sumatera Utara.
cara bayar tilang elektronik
Setelah mendapatkan surat konfirmasi, pelanggar wajib melakukan klarifikasi melalui laman ini. (Website/etle-pmj.info)
Bagi pelanggar yang terekam CCTV, ada beberapa mekanisme yang perlu diketahui sebelum membayar tilang elektronik. Mekanisme tersebut antara lain :
1. Pelanggar yang terekam kamera CCTV akan mendapatkan surat konfirmasi dari pihak Kepolisian via Pos Indonesia.
2. Di dalam surat konfirmasi tersebut terdapat foto bukti pelanggaran, lokasi dan waktu pelanggaran, jenis pasal yang dilanggar, tenggat waktu konfirmasi serta link dan kode referensi.
3. Setelah surat konfirmasi di terima, pelanggar wajib melakukan klarifikasi dengan cara buka laman etle-pmj.info.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Antusiasme Tinggi, Balapan Kuda di SSA Bantul Dihadiri 20 Ribu Penonton

Antusiasme Tinggi, Balapan Kuda di SSA Bantul Dihadiri 20 Ribu Penonton

Minggu, 20 April 2025
Waspada, Ini Bahayanya Microsleep saat Berkendara

Waspada, Ini Bahayanya Microsleep saat Berkendara

Minggu, 20 April 2025
Komplotan Curanmor Tembak Warga Tebet Gegara Ketahuan saat Gasak Motor

Komplotan Curanmor Tembak Warga Tebet Gegara Ketahuan saat Gasak Motor

Minggu, 20 April 2025
Viral Oknum Polisi Hina Seniman di Subang, Berakhir Jalani Test Urin dan Minta ...

Viral Oknum Polisi Hina Seniman di Subang, Berakhir Jalani Test Urin dan Minta ...

Minggu, 20 April 2025
Belasan UMKM Binaan Dinas Perdagangan Gunungkidul Semarakkan Tradisi Babad Dalan Sodo

Belasan UMKM Binaan Dinas Perdagangan Gunungkidul Semarakkan Tradisi Babad Dalan Sodo

Minggu, 20 April 2025
Menteri Lingkungan Hidup Minta Kapolres Turut Andil dalam Penanganan Pembuangan Sampah Ilegal

Menteri Lingkungan Hidup Minta Kapolres Turut Andil dalam Penanganan Pembuangan Sampah Ilegal

Minggu, 20 April 2025
Produksi Sampah Meningkat, Menteri Lingkungan Hidup Desak Daerah Segera Bangun TPA

Produksi Sampah Meningkat, Menteri Lingkungan Hidup Desak Daerah Segera Bangun TPA

Minggu, 20 April 2025
Duh! Sopir Bus Nekat Intip Dan Rekam Wisatawan saat Mandi di Pantai Drini

Duh! Sopir Bus Nekat Intip Dan Rekam Wisatawan saat Mandi di Pantai Drini

Minggu, 20 April 2025
4 Unit Bangunan di Cipaku Bogor Ludes Terbakar, Begini Kronologinya

4 Unit Bangunan di Cipaku Bogor Ludes Terbakar, Begini Kronologinya

Minggu, 20 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Minggu 20 April 2025 Stabil, Cek Rinciannya Disini

Harga Emas Antam Hari ini Minggu 20 April 2025 Stabil, Cek Rinciannya Disini

Minggu, 20 April 2025