Pendidikan
Cara Belajar Tipe Kinestetik Disertai Pengertian dan Karakteristiknya, Ternyata Harus Sering-sering Begini
11. Perlu sering istirahat di sela-sela belajar untuk tetap fokus.
12. Lebih suka membuat poster atau bagan untuk kerja kelompok daripada mengumpulkan informasi.
Cara Belajar Tipe Kinestetik
Setelah tahu definisi dan karakteristiknya, berikut adalah cara belajar tipe kinestetik yang perlu diketahui.
1. Memperbanyak belajar dengan praktik langsung daripada memahami teori seperti dengan roleplay, bereksperimen, dan sebagainya.
2. Membuat catatan dan memberi stabilo pada bagian-bagian tertentu dan menggarisbawahi bagian-bagian yang berbeda.
3. Lebih banyak belajar di luar ruangan, terutama untuk mempelajari hal-hal yang dapat dipelajari di luar ruangan.
4. Berinteraksi secara fisik dengan benda-benda yang berhubungan dengan yang dipelajari. Misalnya, balok dan kubus, globe, peta, dan lain-lain.
Sekian informasi terkait cara belajar tipe kinestetik dengan definisi dan karakteristiknya.****