Pendidikan
Cara Belajar Tipe Visual Beserta Pengertian dan Karakteristiknya, Ternyata Lebih Efektif Melakukan ini daripada Mendengarkan
Nadhirah
Berikut pengertian, karakteristik, dan juga cara belajar tipe visual. (Ilustrasi: Freepik)
3. Memiliki imajinasi yang kuat untuk menyerap informasi.
4. Lebih teliti dan sering memperhatikan detail kecil.
5. Rapi dan teratur karena dengan begini dirinya bisa belajar dengan lebih fokus.
6. Berbicara dengan tempo yang lebih cepat dari orang lain dan sulit untuk memilih kata-kata.
7. Lebih bisa mengingat dengan gambar. Sehingga, tipe ini biasanya lebih mengenali wajah orang daripada namanya.
8. Perencana yang baik terlepas dari jangka panjang atau pendek.
9. Tidak mudah terganggu di tempat yang ramai.
10. Kesulitan menerima dan memahami instruksi verbal atau lisan.