Berita

Cara Daftar Lomba Stand Up Comedy Hari Bhayangkara ke 76 yang Digelar Polda Metro Jaya, Cukup Kirimkan Ini

profile picture Ima Rahma Mutia
Ima Rahma Mutia
Cara Daftar Lomba Stand Up Comedy Hari Bhayangkara ke 76 yang Digelar Polda Metro Jaya, Cukup Kirimkan Ini
Cara Daftar Lomba Stand Up Comedy Hari Bhayangkara ke 76 yang Digelar Polda Metro Jaya, Cukup Kirimkan Ini
5. Biodata dan video stand up dikirim ke alamat email : standupcomedy.pmj@gmail.com
Pendaftaran dan pengiriman video paling lambat pada hari Minggu, 12 Juni 2022. Kuota peserta yang bisa menegikuti lomba ini juga terbatas.
Perlu diingat, saat pendaftaran materi Stand Up Comedy bertema bebas, namun tidak boleh mengandung unsur SARA ataupun pornografi.
Usai peserta mengirim biodata serta rekaman video stand up, para juri akan memilih 100 orang yang beruntung untuk bisa tampil langsung di panggung dengan materi yang ditentukan.
BACA JUGA : Peresmian Proyek Baterai Kendaraan Listrik di Jateng, Jokowi Optimis Bisa Serap 20 Ribu Naker
Penampilan 100 peserta ini rencananya akan berlangsung pada tanggal 18 – 19 Juni 2022. Dan babak Grand Final 10 besar akan berlangsung pada tanggal 26 Juni 2022.
Selain itu ada lima juri yang akan menilai penampilan para peserta, antara lain Gilbhas, Adriano Qalbi, Popon Kerok, Abdel Achrian dan Komeng.
Tidak tanggung-tanggung, hadiah lomba Stand Up Comedy untuk memperingati Hari Bhayangkara ke 76 juga bernilai fantastis, totalnya mencapai Rp 60 juta. Dengan rincian juara pertama Rp 30 juta, juara kedua Rp 20 juta dan juara ketiga Rp 10 juta.****
Ads Banner

BERITA TERKINI

BMKG Rilis Peringatan Banjir Rob di Pesisir Utara Jakarta 21-29 Mei 2024

BMKG Rilis Peringatan Banjir Rob di Pesisir Utara Jakarta 21-29 Mei 2024

Sabtu, 18 Mei 2024 22:13 WIB
Update Kasus Bullying Siswi SMP di Depok, Polisi Periksa 14 Saksi

Update Kasus Bullying Siswi SMP di Depok, Polisi Periksa 14 Saksi

Sabtu, 18 Mei 2024 21:27 WIB
Gereja Kristen Jawa Wonosari Gelar Kirab Pisungsung Undhuh-Undhuh, Wujud Toleransi Antar Umat Beragama

Gereja Kristen Jawa Wonosari Gelar Kirab Pisungsung Undhuh-Undhuh, Wujud Toleransi Antar Umat Beragama

Sabtu, 18 Mei 2024 18:29 WIB
Hamili Siswi SMP Hingga Aborsi, Seorang Ibu Laporkan Pacar Anaknya ke Polda DIY

Hamili Siswi SMP Hingga Aborsi, Seorang Ibu Laporkan Pacar Anaknya ke Polda DIY

Sabtu, 18 Mei 2024 15:38 WIB
Cemburu Istrinya Selingkuh, Seorang Pria Dilaporkan ke Polsek Cangkringan

Cemburu Istrinya Selingkuh, Seorang Pria Dilaporkan ke Polsek Cangkringan

Sabtu, 18 Mei 2024 15:36 WIB
Hotel di Tebing Tinggi Terbakar, Seorang Kakek 75 Tahun Terjebak

Hotel di Tebing Tinggi Terbakar, Seorang Kakek 75 Tahun Terjebak

Sabtu, 18 Mei 2024 15:35 WIB
Viral Video Bullying Siswi SMP di Depok, Korban Minta Tolong Tapi Ditertawakan

Viral Video Bullying Siswi SMP di Depok, Korban Minta Tolong Tapi Ditertawakan

Sabtu, 18 Mei 2024 15:33 WIB
Hilang Kontak, Perahu Nelayan Pantai Sadeng dalam Pencarian

Hilang Kontak, Perahu Nelayan Pantai Sadeng dalam Pencarian

Sabtu, 18 Mei 2024 14:58 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 18 Mei 2024 Meroket Tajam! Cek Sebelum ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 18 Mei 2024 Meroket Tajam! Cek Sebelum ...

Sabtu, 18 Mei 2024 12:04 WIB
Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 18 Mei 2024 Kembali Merangkak Naik, LM ...

Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 18 Mei 2024 Kembali Merangkak Naik, LM ...

Sabtu, 18 Mei 2024 12:03 WIB