Gaya Hidup

Cara Dapat Tiket Meet and Greet TWICE di Jakarta 27 September 2023, Ikuti 8 Langkah Berikut

profile picture Nadhirah
Nadhirah
Cara Dapat Tiket Meet and Greet TWICE di Jakarta
Cara dapat tiket Meet and Greet TWICE di Jakarta ternyata begini. (Foto: Instagram/ jypetwice_japan)

HARIANE - Berikut cara dapat tiket Meet and Greet TWICE di Jakarta yang dapat dilakukan dengan melalui delapan langkah.

Sebagai informasi, cara ikut Meet and Greet TWICE di Jakarta yang bertajuk Scarlett X TWICE: Shine with You ini tidak melalui lucky draw atau top spender.

Cara ikut Meet and Greet TWICE di Jakarta yakni dengan menggunakan nomor kursi yang akan di-generate menggunakan sistem.

Jadi, tak perlu khawatir jika tak membeli banyak karena sistemnya tak seperti itu.

Cara Dapat Tiket Meet and Greet TWICE di Jakarta

Cara Dapat Tiket Meet and Greet TWICE di Jakarta
Inilah cara dapat tiket Meet and Greet TWICE di Jakarta.
(Foto: Instagram/ twicetagram)

Dilansir dari akun Instagram resmi Scarlett, Meet and Greet TWICE akan diadakan pada Rabu, 27 September 2023.

Lokasinya yakni di Istora Senayan, Gelora Bung Karno (GBK), DKI Jakarta.

Sebagai informasi, cara mendapatkan tiket Meet and Greet TWICE di Jakarta yakni dengan membeli special bundle.

Produk special bundle tersebut hanya dapat dibeli mulai Jumat, 15 September 2023 pukul 14.00 WIB.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Korban Tenggelam Sungai Progo Berhasil Ditemukan

Korban Tenggelam Sungai Progo Berhasil Ditemukan

Senin, 28 April 2025
Pemerintah Kalurahan Didorong Lakukan Reformasi

Pemerintah Kalurahan Didorong Lakukan Reformasi

Senin, 28 April 2025
Penampakan Kantor Notaris di Kasus Mafia Tanah Mbah Tupon, Tutup-Temuan Surat Permintaan Pengembalian ...

Penampakan Kantor Notaris di Kasus Mafia Tanah Mbah Tupon, Tutup-Temuan Surat Permintaan Pengembalian ...

Senin, 28 April 2025
Warga Sedayu Korban Tenggelam di Sungai Progo Bantul Ditemukan Tak Bernyawa

Warga Sedayu Korban Tenggelam di Sungai Progo Bantul Ditemukan Tak Bernyawa

Senin, 28 April 2025
Satresnarkoba Polresta Yogyakarta Tangkap 10 Tersangka Kasus Narkoba Selama Sebulan

Satresnarkoba Polresta Yogyakarta Tangkap 10 Tersangka Kasus Narkoba Selama Sebulan

Senin, 28 April 2025
Timbulkan Bau Tak Sedap, Warga Tolak Perluasan ITF Pasar Niten Bantul

Timbulkan Bau Tak Sedap, Warga Tolak Perluasan ITF Pasar Niten Bantul

Senin, 28 April 2025
Puluhan Pelajar Gunungkidul Daftarkan Diri Jadi Calon Siswa Sekolah Rakyat

Puluhan Pelajar Gunungkidul Daftarkan Diri Jadi Calon Siswa Sekolah Rakyat

Senin, 28 April 2025
Beda Pengakuan, Begini Kata Orang yang Sempat Akan Bantu Mbah Tupon Pisah Sertifikat ...

Beda Pengakuan, Begini Kata Orang yang Sempat Akan Bantu Mbah Tupon Pisah Sertifikat ...

Senin, 28 April 2025
Ditinggal ke Luar Kota, Emas dan Uang Tunai Warga Gunungkidul Raib

Ditinggal ke Luar Kota, Emas dan Uang Tunai Warga Gunungkidul Raib

Senin, 28 April 2025
Namanya Dicatut Kasus Tanah Milik Mbah Tupon, Begini Kata Eks DPRD Bantul

Namanya Dicatut Kasus Tanah Milik Mbah Tupon, Begini Kata Eks DPRD Bantul

Senin, 28 April 2025