Pendidikan

Cara Membuat Esai yang Menarik Mulai dari Awal Sampai Akhir Beserta Kata-kata yang Perlu Dihindari

profile picture Nadhirah
Nadhirah
Cara Membuat Esai yang Menarik Mulai dari Awal Sampai Akhir Beserta Kata-kata yang Perlu Dihindari
Berikut pengertian, ciri-ciri, struktur, dan cara membuat esai yang menarik. (Ilustrasi: Freepik/ nakaridore)

Inilah cara atau langkah-langkah membuat esai yang menarik:

1. Tentukan topik

Dalam menentukan topik yang baik untuk dijadikan esai, penulis harus memastikan topik tersebut menarik, relevan, topiknya dekat dengan pembaca, dan ada kemungkinan pembaca tertarik pada topik yang akan dibahas.

2. Lakukan riset yang mendalam

Supaya isi esainya dapat dipertanggungjawabkan, penulis sebaiknya melakukan riset yang mendalam. Gunanya yakni untuk mencari data dan informasi terkait topik yang sudah dipilih.

3. Membuat draft

Membuat draft dapat membantu penulis menulis draft yang runtut. Beberapa hal yang perlu ditulis dalam esai yakni argumen, pokok permasalahan, sampai bukti atau data yang mendukung argumen.

4. Menulis esai

Agar pembaca berminat membaca esai, penulis sebaiknya membuat lima awalan kata yang menarik yang bisa menarik pembaca atau memberi fakta yang belum diketahui banyak orang.

Lalu, dilanjutkan dengan memasukkan konflik, menjelaskan ide penulis, memaparkan fakta, dan menulis keseluruhan kesimpulan.

Namun, dalam membuat esai ini hindarilah penggunaan kata-kata seperti saya, kamu, Anda, kami, kita, beberapa, hal-hal, dan akan.

5. Baca ulang

Ads Banner

BERITA TERKINI

Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 24 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 24 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Minggu, 24 November 2024 09:56 WIB
Harga Emas Antam Hari ini Minggu 24 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Antam Hari ini Minggu 24 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Minggu, 24 November 2024 09:38 WIB
Kunjungan Prabowo ke Timur Tengah, Indonesia-UAE Sepakati Kerja Sama Lintas Sektor

Kunjungan Prabowo ke Timur Tengah, Indonesia-UAE Sepakati Kerja Sama Lintas Sektor

Minggu, 24 November 2024 06:18 WIB
Blunder Jules Kounde: Dua Kesalahan Beruntun yang Gagalkan Kemenangan Barcelona

Blunder Jules Kounde: Dua Kesalahan Beruntun yang Gagalkan Kemenangan Barcelona

Minggu, 24 November 2024 05:51 WIB
Marc Casado Diganjar Kartu Merah, Barcelona Gagal Raih Poin Penuh Lawan Celta Vigo

Marc Casado Diganjar Kartu Merah, Barcelona Gagal Raih Poin Penuh Lawan Celta Vigo

Minggu, 24 November 2024 05:42 WIB
2 Tahun Dipecat, 2 ASN Gunungkidul yang Terlibat Skandal Perselingkuhan Diaktifkan Kembali

2 Tahun Dipecat, 2 ASN Gunungkidul yang Terlibat Skandal Perselingkuhan Diaktifkan Kembali

Minggu, 24 November 2024 00:16 WIB
Polres Kulon Progo Ajak Masyarakat Tolak Politik Uang

Polres Kulon Progo Ajak Masyarakat Tolak Politik Uang

Sabtu, 23 November 2024 21:43 WIB
Ribuan Masyarakat Padati Pesta Rakyat Kulon Progo Ber-Satu

Ribuan Masyarakat Padati Pesta Rakyat Kulon Progo Ber-Satu

Sabtu, 23 November 2024 19:43 WIB
Persiapan Penyelenggaraan Haji 2025 : Slot Penerbangan dan Pengaturan Hotel Jamaah

Persiapan Penyelenggaraan Haji 2025 : Slot Penerbangan dan Pengaturan Hotel Jamaah

Sabtu, 23 November 2024 13:21 WIB
Gelar Kampanye Terbuka, Heroe-Pena Ingin Galang Suara dari Generasi Muda

Gelar Kampanye Terbuka, Heroe-Pena Ingin Galang Suara dari Generasi Muda

Sabtu, 23 November 2024 12:28 WIB