Berita

Cara Menghitung Zakat Mal dengan Mudah, dari Emas hingga Penghasilan

profile picture Rini Agustin
Rini Agustin
cara menghitung zakat mal
Tata cara menghitung zakat mal dengan mudah dan lengkap. (Foto: freepik.com)

HARIANE – Cara menghitung zakat mal adalah zakat yang wajib dikeluarkan seorang muslim apabila telah mencapai nisab dan haul.

Nisab merupakan syarat minimum harta yang dapat dikategorikan sebagai wajib zakat. 

Sementara haul adalah masa kepemilikan harta sudah berlalu selama 12 bulan Qamariyah/tahun Hijriyah.

Zakat mal menjadi salah satu dari lima kewajiban utama yang harus ditunaikan. 

Pengeluaran wajib yang satu ini umumnya dibayar di Bulan Ramadhan, sebab ada pahala berlipat yang bisa didapat di bulan penuh berkah ini. 

Namun sejatinya pembayaran zakat ini bisa dilakukan kapan saja.

Dilansir dari laman Badan Amil Zakat Nasional (Baznas), zakat mal adalah zakat yang dikenakan atas segala jenis harta, yang secara zat maupun substansi perolehannya, tidak bertentangan dengan ketentuan agama.

Contoh zakat mal adalah, uang, emas, surat berharga, penghasilan profesi, dan lain-lain. 

Intinya, setiap aset yang dimiliki bisa jadi wajib dikeluarkan zakatnya jika sudah memenuhi ketentuan.

Lantas bagaimana cara menghitung zakat mal dengan benar? Berikut ulasannya.

Harta yang Dikenakan Zakat Mal

cara menghitung zakat mal
Daftar harta benda yang dikenakan perhitungan zakat mal. (Foto: freepik.com)
Ads Banner

BERITA TERKINI

Antusiasme Tinggi, Balapan Kuda di SSA Bantul Dihadiri 20 Ribu Penonton

Antusiasme Tinggi, Balapan Kuda di SSA Bantul Dihadiri 20 Ribu Penonton

Minggu, 20 April 2025
Waspada, Ini Bahayanya Microsleep saat Berkendara

Waspada, Ini Bahayanya Microsleep saat Berkendara

Minggu, 20 April 2025
Komplotan Curanmor Tembak Warga Tebet Gegara Ketahuan saat Gasak Motor

Komplotan Curanmor Tembak Warga Tebet Gegara Ketahuan saat Gasak Motor

Minggu, 20 April 2025
Viral Oknum Polisi Hina Seniman di Subang, Berakhir Jalani Test Urin dan Minta ...

Viral Oknum Polisi Hina Seniman di Subang, Berakhir Jalani Test Urin dan Minta ...

Minggu, 20 April 2025
Belasan UMKM Binaan Dinas Perdagangan Gunungkidul Semarakkan Tradisi Babad Dalan Sodo

Belasan UMKM Binaan Dinas Perdagangan Gunungkidul Semarakkan Tradisi Babad Dalan Sodo

Minggu, 20 April 2025
Menteri Lingkungan Hidup Minta Kapolres Turut Andil dalam Penanganan Pembuangan Sampah Ilegal

Menteri Lingkungan Hidup Minta Kapolres Turut Andil dalam Penanganan Pembuangan Sampah Ilegal

Minggu, 20 April 2025
Produksi Sampah Meningkat, Menteri Lingkungan Hidup Desak Daerah Segera Bangun TPA

Produksi Sampah Meningkat, Menteri Lingkungan Hidup Desak Daerah Segera Bangun TPA

Minggu, 20 April 2025
Duh! Sopir Bus Nekat Intip Dan Rekam Wisatawan saat Mandi di Pantai Drini

Duh! Sopir Bus Nekat Intip Dan Rekam Wisatawan saat Mandi di Pantai Drini

Minggu, 20 April 2025
4 Unit Bangunan di Cipaku Bogor Ludes Terbakar, Begini Kronologinya

4 Unit Bangunan di Cipaku Bogor Ludes Terbakar, Begini Kronologinya

Minggu, 20 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Minggu 20 April 2025 Stabil, Cek Rinciannya Disini

Harga Emas Antam Hari ini Minggu 20 April 2025 Stabil, Cek Rinciannya Disini

Minggu, 20 April 2025