Berita , Jateng

Cara Perpanjang Paspor Online Jepara dengan M-Paspor, Lengkap dengan Persyaratan serta Biaya

profile picture Ima Rahma Mutia
Ima Rahma Mutia
Cara Perpanjang Paspor Online Jepara dengan M-Paspor, Lengkap dengan Persyaratan serta Biaya
Cara Perpanjang Paspor Online Jepara dengan M-Paspor, Lengkap dengan Persyaratan serta Biaya
2. Paspor sebelumnya dan photocopy Paspor
3. Materai 10 Ribu satu lembar
4. Applikasi M-Paspor, bisa di download di Appstore ataupun Play Store

Langkah Pengajuan Perpanjangan Paspor

Langkah pertama yang perlu dilakukan adalah persiapkan dokumen persyaratan yang diperlukan seperti E – KTP dan Paspor sebelumnya. Jangan lupa untuk mengambil gambar KTP dan Paspor untuk proses pengajuan secara Online.
Biasanya saat melakukan pengajuan dengan aplikasi M-Paspor memang sudah tersedia menu untuk mengambl gambar dokumen, namun biasanya gambar kurang tajam.
Lebih baik ambil gambar dokumen dengan cara manual agar hasil foto lebih tajam, sehingga saat diminta untuk melampirkan dokumen di aplikasi M-Paspor, pemohon bisa langsung melampirkan saja.
Langkah kedua adalah dengan mengisi semua data yang diperlukan untuk daftar dan masuk aplikasi M-Paspor, yaitu dengan mengisi nama lengkap sesuai KTP, tanggal lahir, nomor hp, email aktif dan kata sandi.
BACA JUGA : Cara Membuat Paspor Anak Di Bawah Umur Online Lengkap dengan Persyaratan dan Biaya
Jangan lupa untuk cek email yang didaftarkan di M-Paspor karena aplikasi akan mengirim sebuah Kode OTP yang digunakan untuk verifikasi data.
Setelah memiliki akun di M-Paspor, pemohon bisa mengajukan permohonan perpanjangan Paspor dengan cara buka aplikasi M-Paspor, pilih menu Pengajuan Permohonan.
Nanti akan ada beberapa formulir yang harus di Isi sesuai dengan KTP dan Paspor sebelumnya. Isi dengan benar dan teliti, bila perlu cek ulang sebelum diajukan.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Tabrak Truk dari Belakang, Pengendara Motor Meninggal Dunia

Tabrak Truk dari Belakang, Pengendara Motor Meninggal Dunia

Jumat, 22 November 2024 20:29 WIB
4 SPBU Disegel Karena Pakai Alat Untuk Curangi Konsumen, Begini Kata Hiswana Migas ...

4 SPBU Disegel Karena Pakai Alat Untuk Curangi Konsumen, Begini Kata Hiswana Migas ...

Jumat, 22 November 2024 20:05 WIB
Agung-Ambar Dapatkan Dukungan dari Keluarga Matahari 1912

Agung-Ambar Dapatkan Dukungan dari Keluarga Matahari 1912

Jumat, 22 November 2024 19:44 WIB
Bawaslu Sleman Minta KPU Antisipasi TPS Rawan

Bawaslu Sleman Minta KPU Antisipasi TPS Rawan

Jumat, 22 November 2024 18:49 WIB
Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Jumat, 22 November 2024 12:54 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 22 November 2024 10:04 WIB
WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

Jumat, 22 November 2024 09:33 WIB
Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jumat, 22 November 2024 09:05 WIB
Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Jumat, 22 November 2024 07:37 WIB
Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB