Gaya Hidup , Artikel , Pilihan Editor

Cerdas Beternak Ikan Nila Dengan Pemilihan dan Perawatan Indukan Nila

profile picture Ichsan Muttaqin
Ichsan Muttaqin
Cerdas Beternak Ikan Nila Dengan Pemilihan dan Perawatan Indukan Nila
Agar mendapatkan benih berkualitas unggul, diperlukan indukan unggul agar berhasil dalam beternak ikan nila (Foto: Muchlis)
HARIANE - Benih berkualitas menjadi kunci kesuksesan cerdas beternak ikan nila. Guna mendapatkan benih ikan nila berkualitas, maka mengetahui cara pemilihan dan perawatan indukan nila menjadi sangat penting.
Memilih calon indukan ikan nila hendaknya menggunakan galur murni yang secara genetis memiliki sifat-sifat unggul. Sebab, dewasa ini banyak indukan nila yang beredar di masyarakat mengalami penurunan kualitas.
Untuk mendapatkan indukan ikan nila yang unggul untuk beternak ikan nila, bisa dilakukan dengan membelinya di tempat-tempat terpercaya seperti, BBPBAT atau balai-balai perikanan setempat.
BACA JUGA : Cerdas Beternak Ikan Nila Dengan Benih Berkualitas dan Kolam Pembenihan Ikan Nila
Namun, indukan nila matang gonad atau sudah siap memijah memiliki harga cukup cukup mahal. Untuk itu, berikut adalah cara pemilihan dan perawatan indukan ikan nila sedari kecil hingga ikan siap untuk dipijahkan.
Adapun ciri-ciri calon indukan nila yang baik adalah sebagai berikut.
1. Merupakan galur murni dan berasal dari keturunan yang berbeda.
2. Kondisinya sehat dan bentuk badannya normal (tidak cacat).
3. Sisik besar, susunannya rapi.
4. Bagian kepala relatif kecil dibandingkan badannya.
5. Badan tebal dan warnanya mengkilap.
6. Gerakannya lincah, responsif terhadap pemberian pakan.
Ikan nila betina memasuki matang gonad setelah berumur 5-6 bulan. Induk betina yang akan dipijahkan setidaknya telah mencapai bobot 200-250 gram dan untuk induk jantan 250-300 gram.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Jasad Korban Laka Laut di Pantai Sayang Heulang Garut Ditemukan Hari ini

Jasad Korban Laka Laut di Pantai Sayang Heulang Garut Ditemukan Hari ini

Jumat, 04 April 2025
Deretan Tempat Makan Legendaris di Gunungkidul yang Patut Dicoba

Deretan Tempat Makan Legendaris di Gunungkidul yang Patut Dicoba

Kamis, 03 April 2025
Motif Pembunuhan Sadis di Cimahi, Jasad Membusuk dengan Gunting Tertancap di Leher

Motif Pembunuhan Sadis di Cimahi, Jasad Membusuk dengan Gunting Tertancap di Leher

Kamis, 03 April 2025
Jungwok Blue Ocean, Santorininya Gunungkidul yang Cocok Dikunjungi Saat Libur Lebaran

Jungwok Blue Ocean, Santorininya Gunungkidul yang Cocok Dikunjungi Saat Libur Lebaran

Kamis, 03 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Kamis 3 April 2025 Meroket, Naik Rp 17 ...

Harga Emas Antam Hari ini Kamis 3 April 2025 Meroket, Naik Rp 17 ...

Kamis, 03 April 2025
Pesona Wisata Pagi Gunungkidul, Hunting Sunrise di Gunung Ireng

Pesona Wisata Pagi Gunungkidul, Hunting Sunrise di Gunung Ireng

Kamis, 03 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Kamis 3 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Kamis 3 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Kamis, 03 April 2025
Bahaya Rip Current, Ini Spot yang Perlu Diwaspadai Wisatawan di Pantai Parangtritis Bantul

Bahaya Rip Current, Ini Spot yang Perlu Diwaspadai Wisatawan di Pantai Parangtritis Bantul

Kamis, 03 April 2025
18 Puskesmas di Jogja Beroperasi 24 Jam Selama Libur Lebaran, Berikut Daftarnya

18 Puskesmas di Jogja Beroperasi 24 Jam Selama Libur Lebaran, Berikut Daftarnya

Kamis, 03 April 2025
Sopir Mengantuk, Sebuah Mobil Masuk Parit di Jalan Jogja-Wonosari

Sopir Mengantuk, Sebuah Mobil Masuk Parit di Jalan Jogja-Wonosari

Rabu, 02 April 2025