Nasional

Daftar Bansos Cair September 2023, Simak Cara Cek Penerimanya

profile picture Tim Red 3
Tim Red 3
Daftar Bansos Cair September 2023, Simak Cara Cek Penerimanya
Terdapat daftar bansos cair September 2023. (Ilustrasi: Unsplash/Mufid Majnun)

Cara Cek Penerima Bansos PKH dan BPNT

Untuk menjadi penerima bantuan PKH dan BPNT, KPM perlu memenuhi beberapa persyaratan berikut ini.

- Warga Negara Indonesia (WNI) dengan e-KTP

- Terdaftar sebagai keluarga berkebutuhan
- Bukan anggota ASN, TNI, atau Polri
- Belum menerima bantuan lain seperti BLT UMKM, BLT subsidi gaji, dan Kartu Prakerja
- Terdaftar di Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS) Kemensos RI

Selanjutnya, untuk mengecek penerima bantuan PKH dan BPNT, dapat mengikuti prosedur berikut ini.

1. Buka laman cekbansos.kemensos.go.id

2. Masukkan data yang diminta, seperti nama dan alamat lengkap sesuai KTP
3. Masukkan kode captcha (empat huruf kode tanpa spasi yang tertera)
4. Klik tombol 'Cari Data'
5. Kemudian akan ditampilkan hasil pencarian nama terkait apakah menjadi penerima bansos atau tidak.

Demikian informasi mengenai daftar bansos cair September 2023 dan cara cek penerimanya. ****

Temukan artikel lainnya di Harianejogja.com

Ads Banner

BERITA TERKINI

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB
Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB
Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Kamis, 21 November 2024 18:38 WIB
PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

Kamis, 21 November 2024 18:00 WIB
Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Kamis, 21 November 2024 17:50 WIB
Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Kamis, 21 November 2024 17:40 WIB
Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Kamis, 21 November 2024 17:15 WIB