Berita , Gaya Hidup

Daftar Event Tahun Baru 2024 di Jakarta, Ada Karnaval hingga Gemilang Silang Monas

profile picture Indah Safitri
Indah Safitri
daftar event tahun baru 2024 di Jakarta
Daftar event tahun baru 2024 di Jakarta untuk memeriahkan pergantian tahun 2023 menuju 2024. (Ilustrasi: Freepik/jcomp)

HARIANE - Menjelang pergantian tahun baru 2024, telah diumumkan daftar event tahun baru 2024 di Jakarta yang bisa dinikmati para masyarakat.

Beberapa event ini akan hadir untuk memeriahkan Kota Jakarta dalam menyambut tahun 2024 nanti dengan keseruan di dalamnya.

Mulai dari karnaval hingga video mapping Monas yang memang kerap digelar dalam memperingati hari-hari besar tertentu.

Simak di bawah ini beberapa event yang bisa dinikmati masyarakat Jakarta maupun luar Jakarta untuk menemani di tahun baru 2024.

Daftar Event Tahun Baru 2024 di Jakarta 

Dilansir melalui akun Instagram @jktcreativemedia yang telah menginformasikan beberapa event tahun baru di Jakarta yang akan digelar dalam waktu dekat ini.

Pada saat malam pergantian tahun baru nanti, akan diadakan juga Car Free Night di sejumlah ruas titik daerah Jakarta seperti sekitar Bundaran HI dan Jalan Sudirman.

Sehingga Car Free Day yang biasanya digelar Minggu pagi akan ditiadakan diganti dengan Car Free Night malamnya.

Di bawah ini beberapa event untuk memeriahkan tahun baru 2024 yang bisa diikuti masyarakat:

1. Jakanaval (Jakarta Karnaval)

Merupakan pawai beragam mobil hias dan berbagai kostum unik.

Tema: Indonesia Legend Intellectual Property (IP) based character

Ads Banner

BERITA TERKINI

Usai Resmi Melapor, Keempat Korban Pelecehan Seksual di Gunungkidul Jalani Visum

Usai Resmi Melapor, Keempat Korban Pelecehan Seksual di Gunungkidul Jalani Visum

Sabtu, 27 Juli 2024 06:14 WIB
Respons Kemenkes Soal Masih Ada Orang Tua yang Enggan Anaknya Diimunisasi Polio pada ...

Respons Kemenkes Soal Masih Ada Orang Tua yang Enggan Anaknya Diimunisasi Polio pada ...

Jumat, 26 Juli 2024 23:29 WIB
Kotabaru Ceria Kembali Digelar, Dimeriahkan Berbagai Kegiatan Kesenian Hingga Bazar di Pedestrian Jalan ...

Kotabaru Ceria Kembali Digelar, Dimeriahkan Berbagai Kegiatan Kesenian Hingga Bazar di Pedestrian Jalan ...

Jumat, 26 Juli 2024 23:07 WIB
Jadwal KRL Bogor Manggarai 27-31 Juli 2024, Cek Jam Berangkat Hari Ini

Jadwal KRL Bogor Manggarai 27-31 Juli 2024, Cek Jam Berangkat Hari Ini

Jumat, 26 Juli 2024 22:31 WIB
Inspiratif! Anak Pengrajin Bambu asal Buleleng Bali Diterima Kuliah Gratis di UGM

Inspiratif! Anak Pengrajin Bambu asal Buleleng Bali Diterima Kuliah Gratis di UGM

Jumat, 26 Juli 2024 21:45 WIB
Peringatan Gelombang Tinggi di Perairan Tanjung Priok, Waspada Tanggal 26 - 28 Juli ...

Peringatan Gelombang Tinggi di Perairan Tanjung Priok, Waspada Tanggal 26 - 28 Juli ...

Jumat, 26 Juli 2024 21:45 WIB
PIN Polio Tahap 2 Berlangsung, Orang Tua Enggan Anaknya Diberi Imunisasi Tambahan, Kenapa?

PIN Polio Tahap 2 Berlangsung, Orang Tua Enggan Anaknya Diberi Imunisasi Tambahan, Kenapa?

Jumat, 26 Juli 2024 21:44 WIB
Hore! Disdukcapil Buka Layanan di BCE, Perekaman E-KTP Sambil Jalan-jalan

Hore! Disdukcapil Buka Layanan di BCE, Perekaman E-KTP Sambil Jalan-jalan

Jumat, 26 Juli 2024 19:08 WIB
Per Juni 2024, DP3AP2KB Kota Yogyakarta Mencatat Puluhan Kekerasan yang Terjadi Pada Anak

Per Juni 2024, DP3AP2KB Kota Yogyakarta Mencatat Puluhan Kekerasan yang Terjadi Pada Anak

Jumat, 26 Juli 2024 18:10 WIB
Kasus Tewasnya Mahasiswa Unisa, JPW Desak Polisi Tangkap Pelaku Pembawa Sajam

Kasus Tewasnya Mahasiswa Unisa, JPW Desak Polisi Tangkap Pelaku Pembawa Sajam

Jumat, 26 Juli 2024 14:09 WIB