Berita , Jatim
Daftar Harga Bahan Pokok Jawa Timur Hari ini, Minyak Goreng Cenderung Turun
Nabila Intan Aprilia
Harga bahan pokok dipasaran masih naik dan turun secara signifikan. (Foto: Unsplash/Devi Puspita Amartha Yahya)
HARIANE – Daftar harga bahan pokok Jawa Timur hari ini, Jumat, 10 Februari 2023, menampilkan beberapa bahan pangan baik mengalami penurunan atau kenaikan secara drastis.
Sejumlah daftar harga bahan pokok Jawa Timur seperti minyak goreng, beras dan gula pasir cenderung mengalami penurunan dibanding sebelumnya.
Penururnan sejumlah harga bahan pokok Jawa Timur ini terjadi lantaran pada hari sebelumnya, seperti minyak goreng misalnya, cenderung naik secara signifikan.
BACA JUGA : Gempa Turki-Suriah: Bayi 1,5 Tahun Ditemukan Selamat Setelah 96 Jam Tertimbun ReruntuhanBeberapa bahan dalam daftar harga bahan pokok Jawa Timur hari ini juga masih naik, seperti beras, cabe, dan sayur mayur.
BACA JUGA : Erick Thohir Resmikan Pabrik Minyak Makan Merah di Deli, Bisa Jadi Solusi Kelangkaan Minyak GorengPerubahan pada bahan pangan yang sebagian naik dan turun tentu mempengaruhi daya jual di pasaran. Lantas, bagaimana status harga keseluruhan sembako di Jawa Timur? Oleh karena itu, diwartakan SISKAPERBAPO daftar harga bahan pokok Jawa Timur hari ini mengalami perbaruan pada 09.21 WIB sebagai berikut.