Berita , Nasional

Demo Perppu Cipta Kerja Hari ini Dilakukan Serentak di 5 Kota Besar, Ini Tuntutannya

profile picture Ima Rahma Mutia
Ima Rahma Mutia
demo Perppu Cipta Kerja hari ini
Ilustrasi demo Perppu Cipta Kerja hari ini 28 Februari 2023. (Ilustrasi: Pexels/Febry Arya)

HARIANE – Demo Perppu Cipta Kerja hari ini Selasa, 28 Februari 2023 rencananya akan dilakukan serentak di lima kota besar yang ada di Indonesia.

Berdasarkan informasi yang berhasil dihimpun, aksi penolakan Perppu Cipta Kerja akan terjadi di Jakarta, Surabaya, Bandung, Makassar dan Medan.

Di Jakarta, demo Perppu Ciptaker dimulai pukul 10.00 WIB dan berlokasi di Senayan atau lebih tepatnya di depan gedung DPR/MPR RI.

Sementara demo Perppu Cipta Kerja di Surabaya dilakukan di depan Gedung Grahadi dan dimulai pukul 10.00 WIB.

Sedangkan aksi penolakan Perppu Ciptaker di Bandung berlokasi di Gedung Sate, Jalan Diponegoro Nomor 22 Citarum, Bandung Wetan dan dimulai pukul 12.00 WIB.

Di Makassar, aksi penolakan Perppu Cipta Kerja berlangsung di fly over dan DPRD Provinsi pukul 14.00 WITA.

Yang terakhir, demo Perppu Ciptaker di Medan dimulai pukul 10.00 WIB dan berlokasi di Tugu Pos Medan.

Tuntutan Demo Perppu Cipta Kerja Hari ini Selasa 28 Februari 2023

demo Perppu Cipta Kerja hari ini
Sejumlah massa ikut demo Perppu Cipta Kerja hari ini 28 Februari 2023. (Foto: Twitter/YLBHI)

Berdasarkan informasi yang didapatkan dari akun Twitter YLBHI, tuntutan demo Perppu Ciptaker hari ini adalah agar Jokowi mencabut Peraturan Pemerintah Pengganti UU yang dianggap bermasalah tersebut.

YLBHI juga menyebutkan bahwa Perppu Ciptaker yang ditetapkan oleh pemerintah pada 30 Desember 2022 tersebut merugikan buruh dengan 3 alasan berikut :

1.       Hubungan Kerja

Ads Banner

BERITA TERKINI

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB
Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB
Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Kamis, 21 November 2024 18:38 WIB
PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

Kamis, 21 November 2024 18:00 WIB
Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Kamis, 21 November 2024 17:50 WIB
Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Kamis, 21 November 2024 17:40 WIB
Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Kamis, 21 November 2024 17:15 WIB