Berita , Nasional

Demo Perppu Cipta Kerja Hari ini Dilakukan Serentak di 5 Kota Besar, Ini Tuntutannya

profile picture Ima Rahma Mutia
Ima Rahma Mutia
demo Perppu Cipta Kerja hari ini
Ilustrasi demo Perppu Cipta Kerja hari ini 28 Februari 2023. (Ilustrasi: Pexels/Febry Arya)

HARIANE – Demo Perppu Cipta Kerja hari ini Selasa, 28 Februari 2023 rencananya akan dilakukan serentak di lima kota besar yang ada di Indonesia.

Berdasarkan informasi yang berhasil dihimpun, aksi penolakan Perppu Cipta Kerja akan terjadi di Jakarta, Surabaya, Bandung, Makassar dan Medan.

Di Jakarta, demo Perppu Ciptaker dimulai pukul 10.00 WIB dan berlokasi di Senayan atau lebih tepatnya di depan gedung DPR/MPR RI.

Sementara demo Perppu Cipta Kerja di Surabaya dilakukan di depan Gedung Grahadi dan dimulai pukul 10.00 WIB.

Sedangkan aksi penolakan Perppu Ciptaker di Bandung berlokasi di Gedung Sate, Jalan Diponegoro Nomor 22 Citarum, Bandung Wetan dan dimulai pukul 12.00 WIB.

Di Makassar, aksi penolakan Perppu Cipta Kerja berlangsung di fly over dan DPRD Provinsi pukul 14.00 WITA.

Yang terakhir, demo Perppu Ciptaker di Medan dimulai pukul 10.00 WIB dan berlokasi di Tugu Pos Medan.

Tuntutan Demo Perppu Cipta Kerja Hari ini Selasa 28 Februari 2023

demo Perppu Cipta Kerja hari ini
Sejumlah massa ikut demo Perppu Cipta Kerja hari ini 28 Februari 2023. (Foto: Twitter/YLBHI)

Berdasarkan informasi yang didapatkan dari akun Twitter YLBHI, tuntutan demo Perppu Ciptaker hari ini adalah agar Jokowi mencabut Peraturan Pemerintah Pengganti UU yang dianggap bermasalah tersebut.

YLBHI juga menyebutkan bahwa Perppu Ciptaker yang ditetapkan oleh pemerintah pada 30 Desember 2022 tersebut merugikan buruh dengan 3 alasan berikut :

1.       Hubungan Kerja

Ads Banner

BERITA TERKINI

Jadwal SIM Keliling Gresik April 2024 Minggu Ini, Cek Lokasi Hari Ini

Jadwal SIM Keliling Gresik April 2024 Minggu Ini, Cek Lokasi Hari Ini

Sabtu, 20 April 2024 07:25 WIB
Jadwal Pemadaman Listrik Jogja 20 April 2024, Wilayah Ini Akan Padam

Jadwal Pemadaman Listrik Jogja 20 April 2024, Wilayah Ini Akan Padam

Sabtu, 20 April 2024 06:57 WIB
Siap-siap! 8.725 Pemudik Langgar Ganjil Genap di Tol Japek Akan Mendapatkan Surat Tilang ...

Siap-siap! 8.725 Pemudik Langgar Ganjil Genap di Tol Japek Akan Mendapatkan Surat Tilang ...

Sabtu, 20 April 2024 06:10 WIB
Kebakaran di Mampang Jaksel Tewaskan 7 Orang, Pemilik Toko Pigura Dipanggil Polisi

Kebakaran di Mampang Jaksel Tewaskan 7 Orang, Pemilik Toko Pigura Dipanggil Polisi

Sabtu, 20 April 2024 06:10 WIB
Review Pertandingan EVOS Glory vs ONIC MPL ID S13, Kemenangan Telak Buka Asa ...

Review Pertandingan EVOS Glory vs ONIC MPL ID S13, Kemenangan Telak Buka Asa ...

Jumat, 19 April 2024 20:32 WIB
Hasil Laga EVOS Glory vs ONIC MPL ID S13, Tim Macan Biru Tumbangkan ...

Hasil Laga EVOS Glory vs ONIC MPL ID S13, Tim Macan Biru Tumbangkan ...

Jumat, 19 April 2024 19:48 WIB
Sugiyartono, Jurnalis Nasional Ini Digadang Bakal Meramaikan Bursa Pilkada Gunungkidul

Sugiyartono, Jurnalis Nasional Ini Digadang Bakal Meramaikan Bursa Pilkada Gunungkidul

Jumat, 19 April 2024 18:14 WIB
Gerindra Gunungkidul Usulkan Nama Sumanto Jadi Bacalon Bupati Gunungkidul

Gerindra Gunungkidul Usulkan Nama Sumanto Jadi Bacalon Bupati Gunungkidul

Jumat, 19 April 2024 18:11 WIB
Rebellion Esports Menang Atas Geek Fam, Rookie Goldlaner Mereka Jadi Sorotan

Rebellion Esports Menang Atas Geek Fam, Rookie Goldlaner Mereka Jadi Sorotan

Jumat, 19 April 2024 16:53 WIB
Kedudukan Kembali Imbang, Laga Geek Fam vs Rebellion Esports MPL ID S13 Memasuki ...

Kedudukan Kembali Imbang, Laga Geek Fam vs Rebellion Esports MPL ID S13 Memasuki ...

Jumat, 19 April 2024 16:43 WIB