Berita , D.I Yogyakarta

Erupsi Gunung Merapi Hari Ini, 41 Desa di Magelang Terdampak Hujan Abu

profile picture Tim Red 4
Tim Red 4
Erupsi Gunung Merapi hari ini
Erupsi Gunung Merapi hari ini Sabtu, 11 Maret 2023 pukul 12.12 WIB masih berlangsung hingga sekitar pukul 15.00 WIB. (Foto: Twitter/TRCBPBDDIY)
Erupsi Gunung Merapi hari ini
Kecamatan Dukun, salah satu wilayah yang terkena hujan abu Merapi lebat. (Foto: Instagram/merapi_uncover)

Dari unggahan yang lain juga diperlihatkan kondisi tambang pasir di kaki Gunung Merapi yang biasanya padat aktivitas, mulai ditinggalkan oleh para penambang dengan truk-truknya.

Tampak truk-truk penambang pasir antri meninggalkan area tambang, sesekali terdengar imbauan untuk tidak berkendara tergesa-gesa agar tidak celaka.

Dilansir dari Instagram @merapi_uncover, selain Kecamatan Dukun terdapat puluhan wilayah di Magelang lainnya yang juga terdampak oleh Gunung Merapi erupsi ini, yaitu:

1. Kecatamatan Sawangan:

a. Desa Ketep
b. Desa Wonolelo

2. Kecamatan Dukun:

a. Desa Paten
b. Desa Sengi
c. Desa Ngargomulyo
d. Desa Keningar
e. Desa Sewukan
f. Desa Mangunsuko
g. Desa Krinjing

3. Kecamatan Candimulyo:

a. Desa Surojoyo
b. Desa Giyanti
c. Desa Bateh

4. Kecamatan Pakis:

a. Desa Pakis
b. Desa Bawang
c. Desa Kajangkoso
d. Desa Pogalan

5. Kecamatan Tegalrejo:

a. Desa Kebonagung
b. Desa Mangunrejo
c. Desa Sukorejo
d. Desa Purwosari
e. Desa Donorojo
f. Desa Ngadirejo
g. Desa Klopo
h. Desa Japan
i. Desa Tegalrejo
j. Desa Banyuurip

6. Kecamatan Tempuran:

a. Desa Prejegsari
b. Desa Pringombo
c. Desa Growong
d. Desa Kemutuk

Ads Banner

BERITA TERKINI

Kejagung Ungkap Peran 9 Tersangka Baru Kasus Dugaan Korupsi PT Pertamina

Kejagung Ungkap Peran 9 Tersangka Baru Kasus Dugaan Korupsi PT Pertamina

Sabtu, 12 Juli 2025
Suhu Dingin Musim Bediding di DIY, Ini Penjelasan BMKG

Suhu Dingin Musim Bediding di DIY, Ini Penjelasan BMKG

Sabtu, 12 Juli 2025
Kecelakaan di Temon, Satu Orang Meninggal Dunia

Kecelakaan di Temon, Satu Orang Meninggal Dunia

Sabtu, 12 Juli 2025
Mayu Ishikawa dan Yoshino Sato Tampil Cemerlang, Jepang Gebuk Polandia 3-1 di VNL ...

Mayu Ishikawa dan Yoshino Sato Tampil Cemerlang, Jepang Gebuk Polandia 3-1 di VNL ...

Sabtu, 12 Juli 2025
Riza Chalid Masih di Singapura, Ini Peran MRC dalam Kasus Dugaan Korupsi PT ...

Riza Chalid Masih di Singapura, Ini Peran MRC dalam Kasus Dugaan Korupsi PT ...

Sabtu, 12 Juli 2025
Kecelakaan di Secang Magelang Hari ini, Libatkan 2 Bus dan 1 Mobil

Kecelakaan di Secang Magelang Hari ini, Libatkan 2 Bus dan 1 Mobil

Sabtu, 12 Juli 2025
Puluhan SMP Swasta Tak Dapat Siswa, Begini Kebijakan yang Diterapkan Disdik Gunungkidul

Puluhan SMP Swasta Tak Dapat Siswa, Begini Kebijakan yang Diterapkan Disdik Gunungkidul

Sabtu, 12 Juli 2025
Tanggapan Bupati Gunungkidul Atas Penipuan yang Mencatut Namanya

Tanggapan Bupati Gunungkidul Atas Penipuan yang Mencatut Namanya

Sabtu, 12 Juli 2025
Lama Tak Ada Kabar, Ridwan Kamil Terekam Protes Pesawat Delay

Lama Tak Ada Kabar, Ridwan Kamil Terekam Protes Pesawat Delay

Sabtu, 12 Juli 2025
Klarifikasi Polres Depok Soal Kasus Curanmor di Rental PS Arafah : Pelaku Bukan ...

Klarifikasi Polres Depok Soal Kasus Curanmor di Rental PS Arafah : Pelaku Bukan ...

Sabtu, 12 Juli 2025