Gaya Hidup

4 Fakta Kasus Narkoba Yoo Ah In: Dipecat dari Drama hingga Rumah Digeledah

profile picture Deslina Intan
Deslina Intan
fakta kasus narkoba yoo ah in
Fakta kasus narkoba Yoo Ah In, mulai dari gunakan berbagai jenis obat terlarang hingga rumah digeledah. (Foto: Instagram/hongsick)

Kasus narkoba yang menimpanya, membuat karir aktor yang memiliki hunian di daerah Hannam-dong ini terdampak.

Yoo Ah In sebelumnya telah dinyatakan kembali berperan dalam drama Hellbound Season 2 yang akan ditayangkan di Netflix.

Namun, karena telah dinyatakan positif obat-obatan terlarang membuat pihak Netflix baru-baru ini menyatakan bahwa aktor tersebut tidak akan turut serta dalam drama tersebut.

Seperti yang diwartakan Koreaboo, Drama Hellbound yang menuai kesuksesan dalam musim pertamanya kini dijadwalkan akan segera mulai syuting untuk musim kedua.

Karena skandal pemeran utamanya, akhirnya pihak produksi menggaet Kim Sung Cheol untuk mengambil alih karakter pemimpin sekte bernama Jung Jin Soo yang diperankan oleh Yoo Ah In.

3. Rumah Digeledah Polisi

Efek dari kasus penyalahgunaan narkoba ini juga membuat rumah yang berada di Hannam-dong milik aktor ini juga ikut digeledah.

Pada Selasa, 7 Maret 2023, unit investigasi kejahatan narkoba Badan Kepolisian Metropolitan Seoul telah mengirim penyidik untuk menggerebek rumah aktor tersebut sebagai bagian dari tahap penyelidikan dalam mengungkap kasus penyalahgunaan narkoba.

Selain rumah, baru-baru ini kepolisian juga telah melakukan penggeledahan serta penyitaan di rumah sakit dan klinik yang diduga telah memberikan resep propofol kepada aktor tersebut berulang kali.

Setelah analisis barang-barang selesai, polisi akan segera memanggil aktor populer tersebut sebagai tersangka.

Polisi mengungkapkan akan menyelidiki bagaimana ia biasa mengonsumsi narkoba dan bagaimana ia mendapatkannya.

4. Mengonsumsi Propofol Lebih dari 100 kali

Ads Banner

BERITA TERKINI

Kebakaran di Kebon Jeruk Jakarta Barat, Hanguskan Bangunan Rumah

Kebakaran di Kebon Jeruk Jakarta Barat, Hanguskan Bangunan Rumah

Kamis, 25 April 2024 09:10 WIB
Jadwal Pemadaman Listrik Jogja 25 April 2024, 3 ULP Ini Akan Padam

Jadwal Pemadaman Listrik Jogja 25 April 2024, 3 ULP Ini Akan Padam

Kamis, 25 April 2024 08:49 WIB
Jadwal Pemadaman Listrik Medan 25 April 2024, Berlangsung hingga Siang Hari

Jadwal Pemadaman Listrik Medan 25 April 2024, Berlangsung hingga Siang Hari

Kamis, 25 April 2024 08:47 WIB
Satu Pelaku Pembunuhan Wanita di Sukoharjo Berhasil Diringkus, ini Perannya

Satu Pelaku Pembunuhan Wanita di Sukoharjo Berhasil Diringkus, ini Perannya

Kamis, 25 April 2024 08:43 WIB
Harga Emas Antam Hari ini Kamis 25 April 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Antam Hari ini Kamis 25 April 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Kamis, 25 April 2024 08:43 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Kamis 25 April 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Kamis 25 April 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Kamis, 25 April 2024 08:42 WIB
Jadwal Pemadaman Listrik Kebumen 24 April 2024, Berlangsung hingga Sore

Jadwal Pemadaman Listrik Kebumen 24 April 2024, Berlangsung hingga Sore

Kamis, 25 April 2024 07:53 WIB
Terjerat Kasus Pungli di Rutan KPK, 66 Pegawai Dipecat

Terjerat Kasus Pungli di Rutan KPK, 66 Pegawai Dipecat

Rabu, 24 April 2024 21:13 WIB
Heroe Purwadi Optimis PAN-Golkar Bakal Berkoalisi di Pemilihan Wali Kota Jogja 2024

Heroe Purwadi Optimis PAN-Golkar Bakal Berkoalisi di Pemilihan Wali Kota Jogja 2024

Rabu, 24 April 2024 21:03 WIB
Heroe Purwadi Serahkan Formulir Pendaftaran Bakal Calon Wali Kota Jogja ke Partai Golkar

Heroe Purwadi Serahkan Formulir Pendaftaran Bakal Calon Wali Kota Jogja ke Partai Golkar

Rabu, 24 April 2024 18:58 WIB