Berita

10 Fakta Menarik Qatar yang Jadi Tuan Rumah Piala Dunia 2022, Bikin Tercengang!

profile picture Happy Sefbrina Anugrah
Happy Sefbrina Anugrah
10 Fakta Menarik Qatar yang Jadi Tuan Rumah Piala Dunia 2022, Bikin Tercengang!
10 Fakta Menarik Qatar yang Jadi Tuan Rumah Piala Dunia 2022, Bikin Tercengang!
HARIANE – Terdapat banyak fakta menarik Qatar, salah satu negara yang berhasil terpilih menjadi tuan rumah piala dunia 2022.
Fakta menarik Qatar yang akan dibahas kali ini mungkin masih belum banyak diketahui atau bahkan tidak akan menduga.
Diwartakan Global Cast Away, sederet fakta menarik Qatar ini dijamin akan membuat tercengang siapa saja yang melihatnya.
BACA JUGA :
7 Fakta Unik Piala Dunia 2022 di Qatar, Keluarkan Dana Terbanyak Sepanjang Sejarah

Fakta Menarik Qatar yang Jadi Tuan Rumah Piala Dunia 2022

1. Minim Bencana Alam

Jika membahas tentang bencana alam, menurut para ilmuwan, Qatar menjadi negara yang paling teraman nomor satu di dunia.
Hanya ada kemungkinan gempa bumi 0,1% yang akan terjadi di Qatar.

2. Tidak Memiliki Hutan

fakta menarik Qatar
(Foto: Pixabay/thiagosalgados)
Semua orang pasti sudah tahu bahwa Qatar adalah negara yang dikenal dengan suhu panas dan gurun pasirnya.
Hal itu membuat Qatar sedikit memiliki pohon dan bahkan satu hutan pun. Wilayah lainnya yang tanpa hutan juga dimiliki oleh San Marino, Greenland, dan Oman.

3. Negara Terkaya di Dunia

Ads Banner

BERITA TERKINI

Hari Kelulusan, Polisi Pantau Konvoi Pelajar di Pantai Nglolang Gunungkidul

Hari Kelulusan, Polisi Pantau Konvoi Pelajar di Pantai Nglolang Gunungkidul

Senin, 06 Mei 2024 19:26 WIB
Peringati HUT ke-108 Kabupaten Sleman, Dinas Pariwisata Akan Luncurkan Buku dan Perangko

Peringati HUT ke-108 Kabupaten Sleman, Dinas Pariwisata Akan Luncurkan Buku dan Perangko

Senin, 06 Mei 2024 19:22 WIB
Sampah dari Sleman Dibuang Ke Gunungkidul Ternyata untuk Reklamasi Tambang Ilegal

Sampah dari Sleman Dibuang Ke Gunungkidul Ternyata untuk Reklamasi Tambang Ilegal

Senin, 06 Mei 2024 18:21 WIB
Pemkot Yogyakarta Hapuskan Denda dan Beri Pengurangan Pokok Tunggakan PBB Guna Meningkatkan PAD

Pemkot Yogyakarta Hapuskan Denda dan Beri Pengurangan Pokok Tunggakan PBB Guna Meningkatkan PAD

Senin, 06 Mei 2024 18:09 WIB
Jadwal Keberangkatan Calon Jamaah Haji Gunungkidul

Jadwal Keberangkatan Calon Jamaah Haji Gunungkidul

Senin, 06 Mei 2024 17:05 WIB
Punya Gelar Kehormatan, Bupati Bantul: Suharsono Layak Disemayamkan di Taman Makam Pahlawan

Punya Gelar Kehormatan, Bupati Bantul: Suharsono Layak Disemayamkan di Taman Makam Pahlawan

Senin, 06 Mei 2024 17:02 WIB
Marselino Ferdinan Penyerang Paling Berbahaya di Piala Asia U23 Qatar Urutan 2, Hanya ...

Marselino Ferdinan Penyerang Paling Berbahaya di Piala Asia U23 Qatar Urutan 2, Hanya ...

Senin, 06 Mei 2024 15:46 WIB
Penilaian Roberto Mancini ke Pemain Timnas Indonesia U23, Performa Marselino Jadi Sorotan

Penilaian Roberto Mancini ke Pemain Timnas Indonesia U23, Performa Marselino Jadi Sorotan

Senin, 06 Mei 2024 14:57 WIB
Sejumlah Kadernya Maju Pilkada Gunungkidul, PD Muhammadiyah Berikan Kebebasan Pilihan dan Berpolitik

Sejumlah Kadernya Maju Pilkada Gunungkidul, PD Muhammadiyah Berikan Kebebasan Pilihan dan Berpolitik

Senin, 06 Mei 2024 14:51 WIB
Diduga Terima Sampah dari Sleman, Pemkab Gunungkidul Tutup TPS

Diduga Terima Sampah dari Sleman, Pemkab Gunungkidul Tutup TPS

Senin, 06 Mei 2024 13:52 WIB