Berita , Gaya Hidup

Harga Tiket Konser Muda Mudi Fest di Bekasi, Dijual Mulai Rp 150 ribu

profile picture Indah Safitri
Indah Safitri
Harga Tiket Konser Muda Mudi Fest di Bekasi, Dijual Mulai Rp 150 ribu
Harga tiket konser Muda Mudi Fest di Bekasi dimulai dari Rp. 150 ribuan. (Foto: Instagram/mudamudi_fest1.0)

HARIANE - Berikut ini akan diinformasikan terkait harga tiket konser Muda Mudi Fest di Bekasi yang masih bisa dibeli melalui beberapa platform digital.

Konser musik satu ini akan digelar pada 4 dan 5 November 2023 di lapangan parkir selatan Transera Waterpark dengan menghadirkan sederetan musisi ternama yang akan mengguncang panggung.

Bintang tamu yang akan dihadirkan di antaranya ada grup JKT48, NDX AKA hingga ada The Changcuters dan artis ternama lainnya.

Buat yang tertarik untuk ikut berpesta dalam pertunjukan musik tersebut, berikut ini akan diinformasikan mengenai harga tiket serta link pembeliannya.

Tiket Muda Mudi Fest 2023 di Bekasi Mulai Sold Out 

Muda Mudi Fest hadir untuk menggelar festival musik yang bisa dinikmati oleh berbagai kalangan. Mulai dari yang suka dengan musik pop, indie, hingga yang suka band rock. Penggemar musik koplo atau pop Jawa pun juga bisa berkumpul di event Bekasi Oktober 2023 ini. 

Line up dari konser di Bekasi ini akan menghadirkan total sepuluh artis spektakuler, yaitu ada

JKT48, Soegi Bornean, Idgitaf, Goliath, Koplo Panturas, NDX AKA, The Changcuters, Mr Jono & Joni, Suara Kayu, dan Jokies.

Tiket presale sudah mulai dijual di mana pada periode sebelumnya sudah sold out alias habis. Jadi bagi yang tidak ingin ketinggalan keseruan acara ini bisa langsung beli di sesi berikutnya. 

Berokut ini harga tiket dari konser Muda Mudi Fest 2023 terbaru:

1. Presale 2:

- Day 1, Rp. 150.000

- Day 2, Rp. 150.000

Ads Banner

BERITA TERKINI

Tabrak Truk dari Belakang, Pengendara Motor Meninggal Dunia

Tabrak Truk dari Belakang, Pengendara Motor Meninggal Dunia

Jumat, 22 November 2024 20:29 WIB
4 SPBU Disegel Karena Pakai Alat Untuk Curangi Konsumen, Begini Kata Hiswana Migas ...

4 SPBU Disegel Karena Pakai Alat Untuk Curangi Konsumen, Begini Kata Hiswana Migas ...

Jumat, 22 November 2024 20:05 WIB
Agung-Ambar Dapatkan Dukungan dari Keluarga Matahari 1912

Agung-Ambar Dapatkan Dukungan dari Keluarga Matahari 1912

Jumat, 22 November 2024 19:44 WIB
Bawaslu Sleman Minta KPU Antisipasi TPS Rawan

Bawaslu Sleman Minta KPU Antisipasi TPS Rawan

Jumat, 22 November 2024 18:49 WIB
Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Jumat, 22 November 2024 12:54 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 22 November 2024 10:04 WIB
WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

Jumat, 22 November 2024 09:33 WIB
Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jumat, 22 November 2024 09:05 WIB
Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Jumat, 22 November 2024 07:37 WIB
Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB