Gaya Hidup

Hukum Arisan di Dalam Masjid, Bolehkah?

profile picture Ima Rahma Mutia
Ima Rahma Mutia
hukum arisan di dalam masjid
Begini hukum arisan di dalam masjid yang wajib ketahui. (Pexels/Thirdman)
hukum arisan di dalam masjid
Masjid memiliki berbagai fungsi dalam kehidupan umat Islam. (Pexels/Mohammad Ramezani)

Masjid sebagai tempat ibadah umat Islam sebenarnya memiliki berbagai fungsi, seperti tempat untuk belajar agama, sosialisasi, musyawarah, kegiatan sosial dan lain sebagainya.

Ini artinya, hukum arisan di dalam masjid itu mubah alias boleh dilakukan. Ini terjadi karena arisan termasuk kegiatan sosial yang umum dilakukan oleh masyarakat Indonesia.

Persoalan muncul ketika peserta arisan justru banyak yang mengobrol perkara duniawi dan bersendau gurau di dalam masjid. Jika ini terjadi, bagaimana hukumnya?

Dalam kitab Al Majmu’ Syarh Al-Muhadzdzab karya Imam Nawasi, disebutkan bahwa Rasulullah pernah berbincang dengan sahabat di dalam masjid sembari tersenyum dan tertawa. Begini bunyinya :

hukum arisan di dalam masjid
Hukum saling berbincang di dalam masjid di Kitab Al Majmu’ Syarh Al-Muhadzdzab. (Kemenag)

Artinya,”Dibolehkan membicarakan sesuatu yang diperbolehkan (mubah) di dalam masjid, baik urusan dunia maupun urusan mubah lainnya, meskipun pembicaraan tersebut mengundang tawa selama masih terkait dengan perkara yang dibolehkan. Pendapat ini didasarkan pada hadis riwayat Jabir bin Samurah bahwa Nabi Muhammad tidak beranjak dari tempat shalatnya pada waktu Subuh sampai terbit matahari. Beliau baru beranjak dari tempat shalat setelah matahari terbit. Jabir berkata ‘Ketika itu mereka membicarakan banyak hal termasuk persoalan yang terjadi pada masa Jahiliyyah sehingga membuat mereka tertawa dan tersenyum’,”.

Merujuk pada hadis yang diriwayatkan oleh Jabir bin Samurah, seseorang boleh saling berbincang perkara dunia dan bersendau gurau di dalam masjid.

Hanya saja ada beberapa adab yang perlu diperhatikan saat mengadakan arisan di dalam masjid. Diantaranya yaitu :

1.       Boleh saling mengobrol namun tidak boleh membicarakan perkara maksiat dan dosa, misalnya menggunjing dan menyebar aib.

2.       Tidak boleh tertawa keras-keras saat bergurau supaya tidak menggangu orang lain yang sedang beribadah di dalam masjid atau musholla.

Demikian penjelasan mengenai hukum arisan di dalam masjid serta adab yang perlu dilakukan selama melakukan kegiatan sosial tersebut. ****

Ads Banner

BERITA TERKINI

Harga Emas Perhiasan Hari ini Senin 28 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Senin 28 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Senin, 28 April 2025
Tenggelam Akibat Terpeleset saat Memancing, 2 Bocah di Gunungkidul Ditemukan Meninggal Dunia

Tenggelam Akibat Terpeleset saat Memancing, 2 Bocah di Gunungkidul Ditemukan Meninggal Dunia

Senin, 28 April 2025
KAI Daop 6 Yogyakarta Beberkan Kasus Temperan Kereta Api Triwulan I 2025, Ini ...

KAI Daop 6 Yogyakarta Beberkan Kasus Temperan Kereta Api Triwulan I 2025, Ini ...

Minggu, 27 April 2025
Kisah Mbah Tupon, Lansia Buta Huruf Ditipu hingga Terancam Kehilangan Tanah dan Bangunan

Kisah Mbah Tupon, Lansia Buta Huruf Ditipu hingga Terancam Kehilangan Tanah dan Bangunan

Minggu, 27 April 2025
2 Anak Tenggelam di Sungai Ngreneng, 1 Korban Meninggal Dunia

2 Anak Tenggelam di Sungai Ngreneng, 1 Korban Meninggal Dunia

Minggu, 27 April 2025
Dapat Bantuan CSR, 1 Rumah Tak Layak Huni di Ngampilan Jogja Dibedah

Dapat Bantuan CSR, 1 Rumah Tak Layak Huni di Ngampilan Jogja Dibedah

Minggu, 27 April 2025
Kecelakaan di Jalan Mayjen Jonosewojo Surabaya, Pemotor Tewas Ditabrak Truk

Kecelakaan di Jalan Mayjen Jonosewojo Surabaya, Pemotor Tewas Ditabrak Truk

Minggu, 27 April 2025
Menyisiri Pantai Kayu Arum, Hidden Gem di Gunungkidul yang Cocok untuk Melepas Penat

Menyisiri Pantai Kayu Arum, Hidden Gem di Gunungkidul yang Cocok untuk Melepas Penat

Minggu, 27 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Minggu 27 April 2025 Stabil, Berikut Info Lengkapnya

Harga Emas Antam Hari ini Minggu 27 April 2025 Stabil, Berikut Info Lengkapnya

Minggu, 27 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 27 April 2025 Naik atau Turun? Berikut ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 27 April 2025 Naik atau Turun? Berikut ...

Minggu, 27 April 2025