Berita , Jabodetabek

Bukan Lagi Ibu Kota Indonesia tahun 2024: Simak Fakta Unik Kota Jakarta

profile picture Admin
Admin
Bukan Lagi Ibu Kota Indonesia tahun 2024: Simak Fakta Unik Kota Jakarta
Bukan Lagi Ibu Kota Indonesia tahun 2024: Simak Fakta Unik Kota Jakarta
HARIANE - Jakarta adalah kota metropolitan yang menakjubkan, yang masih manjadi ibu kota Indonesia dan ditahun 2024 bukan lagi ibu kota dan digantikan oleh ibu kota Nusantara. Meskipun demikian, sebagian masyarakat belum terlalu mengenal dan mengetahui fakta unik kota Jakarta.
Dilansir dari The Travel Author , bukan hanya fakta unik kota Jakarta, bahkan untuk pengunjung yang tiba di bandara dengan sedikit atau tanpa pengetahuan tentang beberapa sejarah menakjubkan yang dimiliki Jakarta.

Berikut ini adalah fakta unik kota Jakarta, sehingga ketika dapat menjadi referensi masyarakat untuk berkunjung ke kota tersebut, serta akan memiliki lebih banyak ide tentang apa yang membuat Jakarta terus berkembang.

1. Kurang dari seabad yang lalu, Kota Jakarta hanya memiliki 150 ribu penduduk

Kota Jakarta hanya memiliki 150 ribu penduduk menjadi salah satu Fakta unik kota Jakarta. Meskipun didirikan pada tahun 1527 dan digunakan oleh Perusahaan Hindia Timur Belanda, namun hanya baru-baru ini terjadi ledakan populasi.
Memang, baru 100 tahun yang lalu, penduduk kota Jakarta memiliki jumlah kurang dari 150 ribu orang penduduk. Ini sebagian besar terbatas pada daerah "kota tua", yang sekarang dikenal di Kota Tua, dan pelabuhan.
Dalam beberapa tahun terakhir populasi di Jakarta seperti meledak, dan sekarang Jakarta menempati urutan sebagai salah satu kota terpadat di dunia dengan lebih dari 28 juta orang penduduk.
BACA JUGA : 5 Daftar Tempat Wajib Dikunjungi di Jakarta

2. Jakarta memiliki lebih dari 74 museum

Sesuatu yang tidak terlalu dikenal, bahkan di kalangan penduduk Jakarta yakni berapa banyak museum dimiliki kota ini. Ada lebih dari 74 titik di sekitar kota Jakarta.
Di Kota Tua setidaknya ada 9 museum, dan di Taman Mini Indonesia ada sebanyak 16 gedung museum. Jika wisatawan tertarik terhadap perkembangan kota dan sejarah maka museum di Jakarta pasti akan terasa menyenangkan dan menjadi tempat yang wajib dikunjungi.

3. Jakarta secara teknis bukan lagi ibu kota Indonesia di Tahun 2024

Jakarta mencakup lebih dari 4384 kilometer persegi, dan secara resmi adalah sebuah provinsi. Namun untuk tahun 2024, ibu kota Indonesia bukan lagi DKI Jakarta, namun melainkan yakni ibu kota Nusantara yang berada Kalimantan.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Transporter di Gunungketur Pakualaman Yogyakarta Resmi Didaftarkan BPJS Ketenagakerjaan

Transporter di Gunungketur Pakualaman Yogyakarta Resmi Didaftarkan BPJS Ketenagakerjaan

Jumat, 25 Juli 2025
‎Hasil Audit Dinyatakan Layak, Bupati Bantul Setujui Penggunaan Stadion Sultan Agung untuk Homebase ...

‎Hasil Audit Dinyatakan Layak, Bupati Bantul Setujui Penggunaan Stadion Sultan Agung untuk Homebase ...

Jumat, 25 Juli 2025
Disundul Mobil, Pengendara Sepeda Motor Terjun ke Selokan sedalam 10 Meter

Disundul Mobil, Pengendara Sepeda Motor Terjun ke Selokan sedalam 10 Meter

Jumat, 25 Juli 2025
Kerap Jadi Pemicu Gangguan Kamtibmas, Polresta Sleman Gelar Operasi Sasar Miras Ilegal

Kerap Jadi Pemicu Gangguan Kamtibmas, Polresta Sleman Gelar Operasi Sasar Miras Ilegal

Jumat, 25 Juli 2025
Event Lari KAI Bandara Glow Night Fun Run 90’s Ungkit Perekonomian Jogja Lewat ...

Event Lari KAI Bandara Glow Night Fun Run 90’s Ungkit Perekonomian Jogja Lewat ...

Jumat, 25 Juli 2025
Pegawai Puskesmas di Gunungkidul Berkaraoke Saat Jam Pelayanan, Kadinkes: Kekhilafan dan Kesalahan Kami ...

Pegawai Puskesmas di Gunungkidul Berkaraoke Saat Jam Pelayanan, Kadinkes: Kekhilafan dan Kesalahan Kami ...

Jumat, 25 Juli 2025
Pemkot Yogyakarta Akan Perluas Program Warung Mrantasi di Pasar Prawirotaman dan Sentul

Pemkot Yogyakarta Akan Perluas Program Warung Mrantasi di Pasar Prawirotaman dan Sentul

Jumat, 25 Juli 2025
Kembali Bertemu Brasil di Semifinal VNL 2025, Mampukah Jepang Membalas Kekalahan di Babak ...

Kembali Bertemu Brasil di Semifinal VNL 2025, Mampukah Jepang Membalas Kekalahan di Babak ...

Jumat, 25 Juli 2025
Ada Dugaan Korupsi, Kantor Diskominfo Kabupaten Sleman Digeledah Kejaksaan Tinggi DIY

Ada Dugaan Korupsi, Kantor Diskominfo Kabupaten Sleman Digeledah Kejaksaan Tinggi DIY

Jumat, 25 Juli 2025
Ditinggal ke Bantul, Laptop Milik Penghuni Kost di Gunungkidul Digasak Pencuri

Ditinggal ke Bantul, Laptop Milik Penghuni Kost di Gunungkidul Digasak Pencuri

Jumat, 25 Juli 2025