Berita , Jabodetabek

Info Penutupan Jalan di Bogor Pada Hari Jadi 4 Juni 2023, Hindari Jalan Ini Agar Tidak Terjebak Kemacetan

profile picture Meilisa Jibrani
Meilisa Jibrani
Info penutupan jalan di Bogor
Ilustrasi info penutupan jalan di Bogor 4 Juni 2023 untuk hindari macet. (Ilustrasi: Unsplash/Ryan Dinata)

HARIANE – Info penutupan jalan di Bogor perlu diketahui karena akan ada rekayasa yang diberlakukan pada 4 Juni 2023 mendatang.

Info penutupan jalan di Bogor dilakukan karena beberapa jalan akan digunakan untuk gelaran Hari Jadi Bogor ke 541.

Untuk itu, berikut dirangkum info penutupan jalan di Bogor pada Hari Jadi Bogor 4 Juni mendatang.

Info Penutupan Jalan di Bogor Pada 4 Juni Mendatang

Menurut Pemerintah Kota Bogor, akan ada beberapa ruas jalan yang ditutup untuk pagelaran Hari Jadi Bogor ke 541 tersebut.

Berikut rangkuman jalan mana saja yang ditutup dalam perhelatan tersebut.

  • Penutupan Jalan Jenderal Sudirman

Jalan Jenderal Sudirman yang terletak di dekat Kebun Raya Bogor itu akan ditutup pada 4 Juni 2023 mendatang mulai pukul 06.30 – 10.00 WIB.

Penutupan akan dilakukan di sepanjang Jalan Jenderal Sudirman hingga Jalan Jalak Harupat diikuti dengan beberapa jalan di sekitarnya.

Adapun titik lain yang juga ditutup meliputi:

  1. Jalan Kantin
  2. Jalan Sawo Jajar
  3. Jalan Pabaton
  4. Gang Baru
  5. Jalan Pengadilan
Ads Banner

BERITA TERKINI

Namanya Dicatut Kasus Tanah Milik Mbah Tupon, Begini Kata Eks DPRD Bantul

Namanya Dicatut Kasus Tanah Milik Mbah Tupon, Begini Kata Eks DPRD Bantul

Senin, 28 April 2025
Cuaca Panas Terik di DIY, Ini Penjelasan BMKG

Cuaca Panas Terik di DIY, Ini Penjelasan BMKG

Senin, 28 April 2025
Ramai Soal Debt Collector, Polisi Buka Aduan Jika Warga Dapatkan Ancaman

Ramai Soal Debt Collector, Polisi Buka Aduan Jika Warga Dapatkan Ancaman

Senin, 28 April 2025
Kasus Pengacara Bawa Senpi Ilegal di Jakpus : Positif Narkoba dan Terlibat Laka

Kasus Pengacara Bawa Senpi Ilegal di Jakpus : Positif Narkoba dan Terlibat Laka

Senin, 28 April 2025
Tinjau Makan Bergizi Gratis di Gunungkidul, Begini Tanggapan Pangdam IV/Diponegoro

Tinjau Makan Bergizi Gratis di Gunungkidul, Begini Tanggapan Pangdam IV/Diponegoro

Senin, 28 April 2025
Jasad Pria Tenggelam di Sungai Progo Bantul Ditemukan 5,9 KM dari TKP

Jasad Pria Tenggelam di Sungai Progo Bantul Ditemukan 5,9 KM dari TKP

Senin, 28 April 2025
Pemkab Bantul Bakal Beri Bantuan Hukum untuk Mbah Tupon

Pemkab Bantul Bakal Beri Bantuan Hukum untuk Mbah Tupon

Senin, 28 April 2025
Jelang Keberangkatan, 66 Tenaga Kesehatan dan 323 Petugas Haji 2025 Bertolak ke Tanah ...

Jelang Keberangkatan, 66 Tenaga Kesehatan dan 323 Petugas Haji 2025 Bertolak ke Tanah ...

Senin, 28 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Senin 28 April 2025 Turun Tipis, Cek Rinciannya ...

Harga Emas Antam Hari ini Senin 28 April 2025 Turun Tipis, Cek Rinciannya ...

Senin, 28 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Senin 28 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Senin 28 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Senin, 28 April 2025